Tag: Hari Raya
Walikota Denpasar IB Rai Dharmawijaya Mantra bersama Wakil Walikota Denpasar IGN Jaya Negara mengajak segenap umat Hindu dan masyarakat Kota Denpasar untuk melaksanakan seluruh rangkaian Hari Suci Nyepi sebagai suatu yadnya suci meningkatkan sradha bhakti dalam melaksanakan Dharma Agama dan Dharma Negara.
Petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Sat Pol PP) Kabupaten Badung melakukan atensi khusus prosesi melasti dan pangerupukan di wilayah Badung.
Setelah penilaian lomba ogoh-ogoh serangkaian Hari Raya Nyepi Tahun Saka 1941 dan sudah diketahui pemenangnya, kini muncul kabar ada salah satu banjar tidak membuat ogoh-ogoh.
Memanfaatkan momentum Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1941, Camat Kuta Utara Anak Agung Ngurah Arimbawa mengimbau masyarakat di Kecamatan Kuta Utara untuk turut ‘nyepi sampah’.
Lombok jadi tujuan wisman yang menghindari Nyepi di Bali. Pergerakan turis ini mulai terasa tiga hari terakhir di penyeberangan Serangan.
Harmonisnya Umat Beda Agama di Lamongan
Upacara Melasti serangkaian Hari Suci Nyepi Tahun Caka 1941 telah dilakukan umat Hindu di Kota Denpasar sejak Redite Paing Matal, Minggu (3/3) dan puncaknya pada Soma Pon Matal, Senin (4/3).
Jalan Tol Bali Mandara akan ditutup mulai Rabu (6/3) pukul 23.00 Wita hingga Jumat (8/3) pukul 07.00 Wita. Selama penutupan itu, PT JBT kehilangan pemasukan Rp 550 juta.
Selasa (5/3) hari ini diprediksikan menjadi puncak penumpang keluar Bali jelang Nyepi. Hal ini karena apabila berangkat H-1 Nyepi, Rabu (6/3) besok, penumpang bisa terjebak arakan ogoh-ogoh.
Guna menjaga kekhusukan umat Hindu di Bali dalam melaksanakan Hari Suci Nyepi Tahun Saka 1941, dipastikan layanan data seluler (internet) seluruh provider di Bali akan dihentikan sementara.
Pada saat Hari Raya Nyepi Tahun Saka 1941, Kamis (7/3), RSUD Mangusada Kabupaten Badung di Jalan Raya Kapal, KecamatanMengwi, tetap beroperasi.
Panitia Nasional Perayaan Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1941 mengarak ogoh-ogoh saat car free day berlangsung di Jakarta.
Bupati Karangasem I Gusti Ayu Mas Sumatri dan Wakil Bupati I Wayan Artha Dipa mengucapkan Selamat Hari Nyepi, Tahun Caka 1941, kepada umat sedharma.
Antisipasi Ancaman Kerawanan saat Pangrupukan
Serangkaian Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1941, pelayanan Poliklinik BRSUD Tabanan tutup selama tiga hari mulai Rabu (6/3) sampai dengan Jumat (8/3).
Kelompok Kerja Kepala PAUD (3K PAUD) di Kabupaten Klungkung menggelar parade ogoh-ogoh tingkat PAUD per kecamatan.
Sambut Nyepi di Berbagai Daerah
Karya Agung Panca Walikrama lan Ida Bhatara Turun Kabeh akan diawali dengan Karya Tawur Agung Tabuh Gentuh di Bencingah Agung, Pura Besakih, Banjar Besakih Kangin, Desa Besakih, Kecamatan Rendang, Karangasem Tilem Kesanga, Buda Kliwon Matal, Rabu (6/3).
Pelaksanaan Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1941 di Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Kamis (7/3), sehari penuh tanpa listrik dan internet.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)