Tag: Sengketa
Supaya ada pengakuan tanah PKD itu. Setelah itu, kami akan serahkan ke Pemkab untuk dikelola. (Bendesa Gianyar Dewa Swardana)
SINGARAJA, NusaBali
Pemerintah Desa (Pemdes) Baktiseraga, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, menggelar mediasi polemik pemanfaatan setra Desa Adat Tista dan Desa Adat Bangkang, Rabu (10/2) pagi.
SINGARAJA, NusaBali
Desa Adat Buleleng kembali meminta Yayasan Pengayom Umat Hindu (YPUH) Buleleng untuk merelokasi krematorium yang di Jalan Pulau Kalimantan, Kelurahan Kampung Baru, Kecamatan/Kabupaten Buleleng.
SINGARAJA, NusaBali
Penyelesaian sengketa aset berupa Rumah Sangat Sederhana (RSS) antara Pemkab Buleleng dan pemilik rumah, di Lingkungan Kayubuntil Barat, Kelurahan Kampung Anyar, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, berlanjut.
Kami khawatir kedepan, akan ada desa di dalam desa, persoalan sosial juga pasti akan muncul.
DENPASAR, NusaBali
Gubernur Bali Wayan Koster membuka Rapat Koordinasi (Rakor) Gugus Tugas Reforma Agraria Provinsi Bali Tahun 2020 dengan tema ‘Penguatan Hak Rakyat Atas Tanah Melalui Reforma Agraria di Provinsi Bali yang Sagilik, Saguluk, Salulung Sabayantaka’, yang diselenggarakan secara daring di Denpasar, Selasa (1/12) siang.
Setelah perjalanan panjang, akhirnya terjadi kesepakatan damai soal sengketa lahan pelaba pura.
I Gede Ngurah Patriana Krisna alias Ipat, putra sulung mantan bupati Jembrana I Gede Winasa, menyebut bapaknya marah mendengar persoalan aset PHDI.
Dalam perjanjian, jika dalam waktu 5 tahun tidak ada pelunasan, kontrak dinyatakan gugur.
Warga yang datang menilai penyaluran BSU bagi UMKM di desanya sarat nepotisme.
GIANYAR, NusaBali
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Gianyar memediasi konflik pensertifikatan tanah teba di Desa Adat Jero Kuta Pejeng, Desa Pejeng, Kecamatan Tampaksiring.
GIANYAR, NusaBali
Masalah penyertifikatan tanah Desa Adat Jro Kuta Pejeng, Desa Pejeng, Kecamatan Tampaksiring, Gianyar terus bergulir.
SINGARAJA, NusaBali
Nasib petani di tanah air belum juga menunjukkan tanda-tanda perbaikan yang signifikan hingga saat ini.
Sosialisasi, pemahaman hingga mempertemukan perbekel serta tokoh masyarakat sudah dilakukan, namun sejumlah desa masih memerlukan waktu mediasi dan musyawarah lebih lama.
DENPASAR, NusaBali
Hasil pemeriksaan Tim Kejagung yang menyelidiki dugaan kelalaian jaksa dalam kematian tragis mantan Kepala BPN Kota Denpasar, Tri Nugraha, 53, yang bunuh diri di kamar mandi lantai II Kejati Bali pada Senin (31/8) lalu hingga kini belum rampung.
DENPASAR, NusaBali
Bak drama Korea (drakor), perseteruan pengusaha Handoko, 50, dan mantan istrinya, Budiarti Santi, 44, akhirnya tuntas setelah tiga tahun berperkara di meja hijau.
Agar krama Pakudui Kangin mau menyerahkan objek sengketa secara damai.
Dalam mediasi tersebut semua pihak menyatakan sepakat untuk menyelesaikan persoalan dengan damai, saling menghormati dan melaksanakan ketentuan peraturan yang berlaku.
Sebab krama Pakudui Kangin berkeyakinan penuh menjadi pangempon Pura Puseh.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.