Tag: Lansia
Dinas Sosial (Dinsos) Gianyar menyerahkan bantuan tujuh unit mesin perajangan (olah bumbu Bali) serbaguna kepada perwakilan warga lansia (lanjut usia), Kamis (13/9).
Dalam rangka memenuhi kesejahteraan sosial dan pemenuhan hak lanjut usia, maka pemerintah dan komponen masyarakat lainnya wajib memenuhi hal tersebut dengan mengedepankan berbagai kegiatan dan program positif bagi para lansia.
Para lansia akan diberikan kartu dari Bank BPD Bali yang di dalamnya berisikan uang belanja senilai Rp 200 ribu. Dengan uang itu mereka bisa berbelanja di warung yang sudah memiliki e-Warung.
Warga lanjut usia (lansia) di Banjar Sangut, Desa Carangsari, Kecamatan Petang, mendapatkan pelayanan kesehatan gratis dalam bakti sosial (baksos), Sabtu (26/8), dari RSUD Mangusada.
Pansus dalam menyusun Ranperda Lansia juga memasukkan urusan penanganan lansia dengan membuat Karang Werdha, tempat berkumpul bersosialisasi para lansia di setiap desa.
Lansia yang memenuhi kriteria akan mendapat santunan sebesar Rp 1 juta tiap bulan. Santunan akan dicairkan tiap tiga bulan melalui rekening penerima.
Pemkab Jembrana menggelar peringatan Hari Lanjut Usia Nasional (Halun), di halaman stage Gedung Kesenian Bung Karno (GKBK) Jembrana, Jumat (13/7).
Pemerintah Kabupaten Badung telah merampungkan kajian pemberian santunan untuk para lanjut usia (lansia).
19.651 Orang Lansia Telantar di Bali
Kamis, 13 April 2018 sekitar pukul 13.00 wita dalam kondisi cuaca yang gerah, saya diantar oleh Pak Nyoman Pasek menyusuri jalan setapak bersemak-belukar di Lingkungan Batan Nyuh Kaler, Kelurahan Karangasem.
Sebanyak 50 orang lansia kurang mampu di Desa Dencarik, Kecamatan Banjar Buleleng, Jumat (16/2) kemarin menerima bantuan sembako dan alat bantu bagi lansia yang mengalami kecacatan.
Sebanyak 200 lanjut usia (lansia) yang tersebar di sejumlah daerah di Buleleng mengikuti program keaksaraan dasar yang dilaksanakan Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Buleleng.
Perasan senangnya tidak bisa ditutupi, jelas tersirat dari wajahnya yang sudah keriput.
Untuk mencapai 100 persen perekaman KTP Elektronik (e-KTP), Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Denpasar melakukan jemput bola atau mendatangi langsung masyarakat yang dalam kondisi sakit dan lansia yang tidak bisa datang ke Kantor Disdukcapil.
Kelompok lanjut usia (lansia) Wredha Sejahtera menggelar berbagai lomba di Taman Kota Tabanan, Rabu (16/8).
Belasan lanjut usia (lansia) datang ke acara Panggung Lansia serangkaian HUT ke 72 RI di Desa Tegal Badeng Timur, Kecamatan Negara, Jembrana, Minggu (13/8).
Krama usia lanjut yang akan diberi santunan tiap bulan adalah yang berusia di atas 70 tahun, namun nominalnya belum ditentukan
Tinggali Gubuk Reot di Atas Tanah Pinjaman Tetangga
Panti Jompo Werdhi Shanti yang memanfaatkan rumah dinas pejabat Pemkab Tabanan di Banjar Wanasara, Desa Bongan, Kecamatan Tabanan, sudah berfungsi.
Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPA) Pemkab Tabanan kesulitan bujuk para lanjut usia (lansia) telantar untuk ditempatkan di Panti Jompo.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.