Tag: Arus Balik
NEGARA, NusaBali - Pihak ASDP Pelabuhan Ketapang-Gilimanuk memperkirakan masih banyak pemudik yang belum kembali menyeberang ke Bali.
JAKARTA, NusaBali - Perusahaan Umum Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (Perum PPNPI) atau AirNav Indonesia mencatat trafik penerbangan pada periode libur Lebaran 2023 naik 20 persen dibandingkan pada 2022.
Puncak kedatangan di Bandara Ngurah Rai terjadi 19 April dengan 34.483 penumpang, sedangkan puncak keberangkatan pada 25 April dengan 35.825 penumpang.
Pada H+1 Lebaran tahun lalu, jumlah penumpang masuk Bali tercatat 34.485 orang.
Pemeriksaan KTP di Gilimanuk menjadi salah satu bagian untuk mengantisipasi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di Bali.
TABANAN, NusaBali - Satpol PP Tabanan bersiap menertibkan penduduk pendatang (duktang) pascalibur lebaran. Langkah ini dilakukan untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan dan menghindari masalah hukum apabila tak melengkapi administrasi.
DENPASAR, NusaBali - Belum ada suasana arus balik Lebaran 2023 di salah satu 'kandang' perusahaan otobus (PO) di Kota Denpasar. Suasana kantor dan tempat pemberangkatan/ketibaan PO MTrans masih tampak sepi pada Senin (24/4) siang.
Perkiraan puncak arus balik pada Selasa hari ini, bertepatan dengan berakhirnya masa cuti bersama.
MANGUPURA, NusaBali.com - Masa cuti bersama yang dijatah resmi secara nasional berakhir pada Selasa (25/4/2023). Puncak arus balik via Terminal Tipe A Mengwi pun diprediksi terjadi pada akhir masa cuti esok.
Hingga Minggu (1/1) petang, belum terjadi peningkatan penyeberangan yang diprediksi menghadapi arus balik libur Natal dan Tahun baru.
Arus balik wisatawan yang merayakan tahun baru di Bali diperkirakan melonjak antara tanggal 1 dan 2 Januari 2023.
NEGARA, NusaBali
Jumlah arus penumpang keluar-masuk Bali melalui lintasan Pelabuhan Ketapang-Gilimanuk pasca berakhirnya libur Lebaran tahun ini sudah mulai menurun.
MANGUPURA, NusaBali
Kapolsek Mengwi Kompol Nyoman Darsana bersama unit Samapta melaksanakan patroli diwilayah hukum Polsek Mengwi pada Senin (9/5) pukul 12.45 Wita.
Puncak arus balik diperkirakan sudah berlalu. Terutama untuk arus balik wisatawan meninggalkan Pulau Dewata sudah jauh menurun.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)