Tag: BBM
Dewan Sarankan Perketat Suplai Untuk Pertamini
Pertamina Marketing Operation Region (MOR) V mencatat kenaikan sebesar 5,3% untuk konsumsi Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Gasoline (Premium, Pertalite, Pertamax, Pertamax Turbo) di Bali.
Sopir bus Damri terpaksa beli solar eceran di warung. Penyebabnya, stok solar di sejumlah Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Bangli sering kosong.
Organisasi Maritim Internasional (IMO/International Maritim Organization) mewajibkan kepada setiap negara anggotanya untuk menerapkan penggunaan bahan bakar rendah sulfur pada industri pelayarannya mulai tahun depan.
Sekretaris Gabungan Kepala Kompartemen Teknik Lingkungan dan Industri Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) Abdul Rochim mengatakan kandungan air yang ada pada biodiesel B30 memiliki potensi untuk mempengaruhi keandalan masin.
Gara-gara menjadi penadah BBM (Bahan Bakar Minyak) dari truk tangki ‘kencing’, I Wayan Sumadi, 36, harus mempertanggungjawabkan perbuatannya di PN Denpasar.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ignasius Jonan mengatakan program penjualan BBM Satu Harga akan diteruskan sampai tahun 2024.
Pemerintah memastikan akan mulai menekan impor minyak dan gas (migas) dengan menggunakan migas olahan dalam negeri guna memperbaiki kinerja neraca transaksi berjalan.
Tujuh hari jelang Pemilihan Umum Presiden dan Legislatif yang ditetapkan pada 17 April 2019, PT Pertamina (Persero) menjamin pasokan ke seluruh daerah aman.
PT Pertamina (Persero) kembali melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) mulai 10 Februari 2019 pukul 00.00 waktu setempat (WIT, WITA dan WIB).
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melalui Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi akan mengevaluasi penurunan harga BBM nonsubsidi sekali dalam sebulan.
Nelayan berharap diperbolehkan mengambil BBM di kota Amlapura.
Pertamina: Akan Dilakukan Penyelidikan
Kapasitas Tangki 65 Liter, Meteran Masih Jalan di Angka 72 Liter
Setelah dinaikkan pada Oktober lalu, harga Pertamax cs bakal diturunkan paling lambat Januari depan menyusul penurunan harga minyak dunia.
Tim gabungan dari Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah, Perindustrian dan Perdagangan (Koperindag) Jembrana bersama Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Metrologi Legal Buleleng, melakukan pengecekan takaran mesin pengisian BBM SPBU di Desa Tuwed, Kecamatan Melaya, dan SPBU di Desa Pulukan, Kecamatan Pekutatan, Selasa (6/11).
PT Pertamina (Persero) mencatat, konsumsi BBM di Bali, khususnya jenis ‘pertamax series’ mencapai sekitar 2.500 kiloliter per hari
Direktur Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan Askolani mengatakan realisasi subsidi BBM dan LPG dalam APBN pada akhir September 2018 sudah melampaui pagu yang ditetapkan.
Tak lama setelah Menteri ESDM umumkan kenaikan harga BBM kemarin, pemerintah putuskan tunda kenaikan tarif Premium
Konsumsi bahan bakar minyak (BBM) dan avtur di Bali diprediksi mengalami peningkatan cukup siginifikan, menyusul pelaksanaan IMF-World Bank Annual Meeting di Nusa Dua, Kuta Selatan, Badung 8-14 Oktober.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.