Tag: Bulan Bahasa
DENPASAR, NusaBali - SMA Negeri 3 Denpasar (Trisma) menggelar Peringatan Bulan Bahasa serangkaian Hari Sumpah Pemuda 2024 yang dipusatkan di sekolah tersebut, Jumat (25/10).
AMLAPURA, NusaBali - SMPN 2 Amlapura telah menuntaskan pelaksanaan bulan bahasa tahun 2024. Kegiatannya dengan 12 nomor lomba melibatkan siswa kelas VII, kelas VIII dan kelas IX. Bakat-bakat siswa pun terjaring untuk dilakukan pembinaan lebih lanjut agar lebih optimal berprestasi saat mewakili sekolah.
JAKARTA, NusaBali - Mantan Calon Presiden Pemilu 2024 Ganjar Pranowo mengajak para generasi muda untuk belajar dari tokoh pendiri bangsa yakni Soekarno, yang tidak pernah berbicara kepentingan pribadi maupun keluarga dalam proses perjuangan mendirikan maupun memimpin Republik Indonesia.
DENPASAR, NusaBali - Pemerintah Kota Denpasar terus mengupayakan pelestarian bahasa Bali sebagai bahasa ibu di antaranya melalui pelaksanaan Bulan Bahasa Bali yang digelar dengan berbagai lomba pada 2 – 9 Februari 2024
SINGARAJA, NusaBali - SMAN 2 Banjar menggelar sejumlah lomba kebahasaan untuk meningkatkan kemampuan literasi siswa. Kegiatan ini digelar rutin setiap tahunnya memperingati Bulan Bahasa dan Sumpah Pemuda yang jatuh pada Sabtu (28/10).
AMLAPURA, NusaBali - 25 kelas siswa di SMAN 1 Amlapura adu cerdas mengikuti lomba majalah dinding (mading). Lomba serangkaian acara Bulan Bahasa di Jalan Ngurah Rai Amlapura, Selasa (24/10).
AMLAPURA, NusaBali - SMPN 2 Amlapura menggelar kegiatan Bulan Bahasa, 2 - 6 Oktober 2023, diisi dengan menggelar enam jenis lomba. Kegiatan ini bertujuan menjaring bakat siswa di bidang sastra dan memperkuat pendidikan literasi.
Dalam sesolahan Sandya Githa ini, Kokar mengangkat kehidupan sarwa prani, semua kehidupan di laut karena di sana tempat peleburan juga penyucian.
Pihak sekolah selalu menekankan kepada anak didik untuk menggunakan bahasa yang baik dan benar dengan tidak menghilangkan kearifan lokal. Karena terkadang ditemukan siswa menggunakan bahasa gaul saat berkomunikasi dengan guru.
AMLAPURA, NusaBali
Meskipun sempat dilanda bencana alam, SMAN Bebandem tetap menggelar peringatan Bulan Bahasa. Sebagian siswa diarahkan bersih-bersih atas kiriman sampah dampak banjir Senin (17/10).
DENPASAR, NusaBali
SMAN 5 Denpasar (Smanela) punya cara kreatif meningkatkan literasi sastra para siswanya.
Sehari-hari, SMAN 3 Denpasar menjalankan program membaca 15 menit sebelum pembelajaran berlangsung. Kemudian siswa menyampaikan apa yang sudah dibacanya pada sesi berikutnya.
AMLAPURA, NusaBali
Kadis Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Karangasem, I Wayan Astika, mempersilakan bendesa adat, perbekel, dan sekolah merayakan Bulan Bahasa Bali secara tatap muka.
DENPASAR, NusaBali.com - Serangkaian Bulan Bahasa 2021, Himpunan Mahasiswa Program Studi Sastra Indonesia Universitas Udayana (Unud) Denpasar, melakukan ‘Bedah Film’, Sabtu (30/10/2021).
DENPASAR, NusaBali.com – Dalam rangka memperingati Bulan Bahasa di bulan Oktober 2021, Duta Bahasa Provinsi Bali menggelar Karsa Gempita, yakni, Kedai Bahasa dan Sastra, Gema Lomba Reportase dan Menyanyi untuk Indonesia.
SINGARAJA, NusaBali
Komunitas Mahima yang konsen bergerak di bidang sastra, kembali menggelar acara mendongeng virtual tahun ini.
DENPASAR, NusaBali.com – Bulan Oktober merupakan salah satu bulan bersejarah bagi bangsa Indonesia. Salah satu sejarah yang terukir pada bulan Oktober, atau tepatnya 28 Oktober 1928 adalah peringatan hari Sumpah Pemuda sekaligus menjadi Bulan Bahasa dan Sastra.
DENPASAR, NusaBali
Sebanyak 25 peserta yang berasal dari perguruan tinggi, sekolah seni, dan masyarakat umum, mengikuti krialoka (workshop) bertajuk ‘Patemon Pangrupak ring Ental’ di Gedung Kriya Art Center Denpasar, Minggu (21/2).
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)