Tag: Omnibus Law
DENPASAR, NusaBali
Sebanyak 100 personel atau 1 Satuan Setingkat Kompi (SSK) Dalmas Polda Bali dilepas Kapolda Irjen, Petrus Reinhard Golose untuk bertugas mengamankan demonstrasi di Jakarta pada Senin (19/10) pagi.
DENPASAR, NusaBali
Penolakan draft RUU Omnibus Law Cipta Kerja yang disodirkan elemen masyarakat saat aksi demo di depan Kantor DPRD Bali, Niti Mandala Denpasar, Jumat (16/10) lalu, ditindaklanjuti lembaga Dewan.
Tolak Omnibus Law, SANTI menyerukan aksi damai.
DENPASAR, NusaBali
Ketua DPR-RI, Puan Maharani bersama Menteri
Sosial RI, Juliari P Batubara serta Menteri PPPA RI, IGA Bintang
Darmawati mengadakan kunjungan ke sejumlah lokasi di Kota Denpasar pada
Jumat (16/10) siang.
MANGUPURA, NusaBali
Ketua DPR RI, Puan Maharani, bersama Menteri Sosial (Mensos), Juliari P Batubara dan Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), I Gusti Ayu Bintang Darmawati, menyerahkan Bantuan Sosial Tunai (BST), Program Bantuan Sosial Beras (BSB) dan Program Sembako bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) secara simbolis di Kabupaten Badung.
DENPASAR, NusaBali
Aksi penolakan Omnibus Law UU Cipta Kerja dari kelompok masyarakat yang menamakan diri ‘Soladaritas Aliansi Rakyat Pro Demokrasi (Santi)’ digelar di depan Kantor DPRD Bali, Niti Mandala Denpasar, Jumat (16/10).
DENPASAR, NusaBali
Setelah Gubernur Bali, Wayan Koster, menyatakan dukungan penuh terhadap Undang-Undang Cipta Kerja (Ciptaker) DPRD Bali tegas mengatakan dukungan pemberlakuan UU Ciptaker.
Versi Gubernur Koster, UU Ciptaker bertujuan untuk ciptakan lapangan kerja seluas-luasnya bagi rakyat Indonesia secara merata di seluruh wilayah NKRI
Aliansi Bali Tidak Diam yang menggalang aksi tolak Omnibus Law yang berujung ricuh pada Kamis (8/10) lalu, menolak anggapan bahwa aksi ditunggangi pihak lain.
GIANYAR, NusaBali
Kapolres Gianyar AKBP I Dewa Made Adnyana mengecek kesiapan dari pasukan Kompi Dalmas (pengendalian massa) Polres Gianyar, bertempat di Lapangan Apel Endra Dharmalaksana pada Jumat (9/10/ 2020) pukul 11.00 Wita.
DENPASAR, NusaBali
Gelombang penolakan terhadap UU Cipta Kerja atau Omnibus Law yang baru saja disahkan oleh DPR RI, pada Senin (5/10) malam terjadi di berbagai daerah.
Mahasiswa dan OKP di Buleleng menyikapi situasi nasional dengan cara elegan, menjaga keamanan dan ketertiban.
MANGUPURA, NusaBali
Sebanyak dua pleton personel Polres Badung yang diturunkan jalannya aksi demo penolakan UU Omnibus Law yang dilakukan oleh Aliansi Bali Tidak Diam, pada Kamis (8/10) langsung dirapid test pada Jumat (9/10) pagi.
Aksi yang dirancang hanya di kawasan Unud, terpecah salah paham membuat sebagian bergerak ke Gedung DPRD Bali.
JAKARTA, NusaBali
Penolakan terhadap UU Cipta Kerja tidak hanya dilakukan oleh Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI) melalui pendapat saja.
JAKARTA,NusaBali
Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengungkapkan sejumlah kemudahan yang diperoleh sektor UMKM melalui Undang-undang (UU) Cipta Kerja (Ciptaker) atau Omnibus Law Ciptaker.
JAKARTA, NusaBali
UU Omnibus Law Cipta Kerja yang sudah disahkan dinilai banyak pihak menguntungkan pengusaha.
JAKARTA, NusaBali
Gelombang penolakan Rancangan Undang-undang (RUU) Omnibus Law Cipta Kerja menjadi UU tidak hanya dilakukan oleh kalangan buruh.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)