Tag: ODP
NEGARA, NusaBali
Petugas medis RSU Negara, Jembrana, melakukan pengambilan sampel swab empat pasien positif Covid-19 yang dirawat di ruang isolasi RSU setempat, Rabu (8/4).
DENPASAR, NusaBali
Kasus positif covid-19 di Bali mengalami lonjakan cukup tajam dalam 2 hari terakhir.
Para Pekerja Migran Indonesia tiba di Bali telah mengantongi surat keterangan sehat.
NEGARA, NusaBali
Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Jembrana mencatat ada 48 orang sempat kontak dengan 4 pasien positif Covid-19 di Jembrana.
Selama 8 hari menjalani isolasi di Ruang Lely RSUD Buleleng, I Gusti Ayu Agung Melyani saling mendukung dengan petugas medis lainnya yang juga diisolasi dan pasien Covid-19. Dia juga tetap semangat berjuang, minum vitamin, makan buah segar, dan asupan gizi yang seimbang, hingga akhirnya sembuh
Karena ada gejala yang mengarah ke Covid-19, akhirnya PDP 09 diisolasi di RS Pratama Giri Emas.
Empat pasien positif Covid-19, dua di antaranya merupakan pasangan suami istri, dan dua orang yang baru pulang kerja dari luar negeri.
Rumah Singgah ini disediakan mengantisipasi ‘penolakan’ warga di sejumlah daerah terhadap PDP yang sebenarnya sudah sembuh.
Di Puskesmas ini akan disiapkan tempat tidur dan makan seadanya dengan diawasi oleh aparat.
SEMARAPURA, NusaBali
15 Orang Dalam Pemantauan (ODP) di Klungkung menjalani rapid test virus Corona atau Covid-19 di GOR Swecapura, Desa Gelgel, Kecamatan Klungkung, Selasa (1/4) pagi.
Mereka dipulangkan dari tempat menuntut ilmunya di SItubondo sebagai mengantisipasi penyebaran virus Covid-19 yang semakin meluas.
Empat PDP menunggu tes kedua. Saat ini 2 PDP sudah tidak menunjukkan gejala klinis, sedangkan 2 PDP lainnya masih sakit tenggorokan.
TABANAN, NusaBali
Desa Antosari, Kecamatan Selemadeg Barat, Tabanan, memberikan sumbangan sembako bagi warganya yang diisolasi mandiri karena miliki status orang dalam pemantauan (ODP).
TABANAN, NusaBali
Data jumlah orang dalam pemantauan (ODP) karena Covid-19 di Kabupaten Tabanan menjadi 90 orang.
GIANYAR, NusaBali
Guna mengantisipasi semakin mewabahnya kasus Covid-19 di Gianyar, Pemkab Gianyar telah menyiapkan tempat karantina untuk para ODP (orang dalam pengawasan) Corona.
Enam orang transmisi lokal itu datang dari daerah yang memiliki penyebaran transmisi lokal.
Pengawasan mandiri bagi warga yang sempat jadi ODP masih sangat perlu dilakukan.
BANGLI, NusaBali
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Bali menunjuk Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Bangli sebagai tempat isolasi warga binaan pemsayarakatan dengan status Pasien dengan Pengawasan (PDP) dan Orang dalam Pemantauan (ODP) Covid-19.
DENPASAR, NusaBali
Ketua Satgas Penanggulangan Covid-19 Provinsi Bali, Dewa Made Indra mengatakan hingga Minggu (29/3) ada penambahan satu kasus positif Covid-19 dan juga 11 orang yang berstatus Pasien Dalam Pengawasan (PDP) di Pulau Dewata.
Topik Pilihan
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)