Tag: Pemilu 2024
DENPASAR, NusaBali - Bawaslu Bali temukan ketidaksinkronan data terkait dengan hasil Pencocokan dan Penelitian (Coklit) Data Pemilih Pilkada 2024.
PONTIANAK,NusaBali - Koordinator Tenaga Ahli Bawaslu RI Divisi Penanganan Pelanggaran, Data, dan Informasi, Bachtiar Baetal mengatakan, pihaknya menggencarkan sosialisasi terkait sanksi bagi pelaku politik uang, terutama menjelang pemilu dan pilkada yang akan datang.
JAKARTA,NusaBali - Ketua Dewan Pembina Partai Golkar yakni Aburizal Bakrie alias Ical meminta seluruh kader partainya untuk menjaga soliditas pasca-Pemilu 2024 dan menjelang musyawarah nasional (munas).
GIANYAR, NusaBali - Partai Gerindra dipastikan merebut 1 kursi Wakil Ketua DPRD Gianyar periode 2024-2029.
BANGLI, NusaBali - DPD II Golkar Bangli mengusulkan empat nama untuk mengisi posisi Wakil Ketua DPRD Bangli periode 2024-2029.
JAKARTA, NusaBali - Ketua Umum DPP PDI Perjuangan (PDIP) yang juga Ketua Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Prof.Dr.(H.C) Megawati Soekarnoputri berharap penyelenggarakan Pilkada 2024 akan berjalan sesuai aturan. Untuk itu, Megawati berharap pula tak ada lagi kecurangan atau pelanggaran Pilkada yang bersifat Terstruktur, Sistematis dan Masif (TSM).
TABANAN, NusaBali - Pelantikan anggota DPRD terpilih periode 2024 - 2029 di Kabupaten Tabanan dilakukan 5 Agustus 2024. Berbagai kesiapan telah dilakukan untuk pelantikan tersebut.
SINGARAJA, NusaBali - DPC Partai Hanura Kabupaten Buleleng mengugurkan 4 kandidat Cabup-Cawabup Buleleng untuk Pilkada 2024 yang sebelumnya telah mendaftar. Hal ini menyusul gagalnya para kandidat menyerahkan bukti telah mengantongi dukungan partai politik dengan akumulasi 20 persen suara hasil Pemilu 2024.
SINGARAJA, NusaBali - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Bali mengingatkan seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk tidak terlibat persoalan selama tahapan Pilkada 2024 berlangsung.
BANGLI, NusaBali - Sanksi tidak dilantik jika tak menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) tidak membuat caleg DPRD terpilih khawatir. Di Kabupaten Bangli, dari 30 caleg DPRD Bangli terpilih di Pemilu 2024 baru 22 caleg yang serahkan LHKPN. Sisanya 8 caleg terpilih belum menyerahkan bukti pelaporan LHKPN ke KPU.
SOLO, NusaBali - Gibran Rakabuming Raka menanggapi isu mundur dari Wali Kota Surakarta menyusul dirinya yang akan dilantik sebagai calon Wakil Presiden terpilih Pemilu 2024.
MANGUPURA, NusaBali - Banyaknya Caleg Terpilih hasil Pemilu 2024 belum setorkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) yang diungkap KPU Kabupaten Badung beberapa waktu lalu, ditindaklanjuti partai politik di Gumi Keris (julukan Kabupaten Badung). Sejumlah elit parpol di Badung memberikan jaminan bahwa LHKPN para caleg terpilih mereka segera disetor ke Komisi Pemberantasan Korupsi.
Menurut Rai Wirajaya, ada 400.000 suara lenyap ketika dirinya tidak dicalonkan bersama Urip
SINGARAJA, NusaBali - Sebanyak 45 Caleg DPRD Buleleng terpilih pada Pemilu 2024 lalu akan dilantik 15 Agustus mendatang. Caleg terpilih yang akan dilantik ini tanpa Pin Emas (insigne) seperti yang disiapkan DPRD Kabupaten/Kota dan DPRD Bali.
SEMARAPURA, NusaBali - Calon Anggota DPRD Klungkung terpilih di Pemilu 2024 bakal dilantik 14 Agustus 2024 mendatang. Sekretariat DPRD Klungkung mengundang 1.000 tokoh masyarakat hingga pejabat berbagai lembaga dalam pelantikan yang rencananya dihelat di Bali Budaya Ida Dewa Agung Istri Kanya, Kecamatan Klungkung.
Seharusnya ada 267 orang caleg perempuan lebih banyak dalam surat suara Pemilu DPR RI 2024
MANGUPURA, NusaBali - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Badung mengingatkan partai politik yang berhasil meloloskan caleg ke DPRD Badung di Pemilu 2024 untuk segera melaporkan LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara). Kalau tidak, maka tidak akan diusulkan untuk dilantik sebagai caleg terpilih.
JAKARTA, NusaBali - Sejumlah tokoh bertemu dengan Capres terpilih Pemilu 2024 Prabowo Subianto di Kementerian Pertahanan, Jakarta, Kamis (20/6).
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 08 Jan 2025 2 Taman di Denpasar Berstatus SNI
-
Denpasar 08 Jan 2025 Polda Bali Masih Buru Pemerkosa WNA China
-
-
Gianyar 07 Jan 2025 Harga Cabai Rawit Tembus Rp 100.000/Kg
-
-
Denpasar 07 Jan 2025 Pemprov Beri Diskon Pajak Ranmor
-
-
Berita Foto
Target Ekspor Nasional pada 2025
Bertani Mujur dari Umbi Kencur
Kunjungan Wisatawan 2024 di Danu Beratan
Penataan Kawasan
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Fakta vs Angan-angan
Nākrocamicchenna mṛṣā vadecca napaiṣunyam janavādaṁ na kuryāt, satyavrato mitabhāṣo pramattastya vagdvāramupaiti guptim. (Sãrasamuccaya, 124)