Tag: Pemilu 2024
JAKARTA, NusaBali - Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) Ivan Yustiavandana mengingatkan seluruh peserta pemilihan umum (pemilu) bahwa pesta demokrasi bukanlah kesempatan untuk saling adu kekuatan uang, melainkan adu gagasan.
MANGUPURA, NusaBali.com - Bawaslu Provinsi Bali berharap stakeholder penyusunan daftar pemilih memerhatikan inklusivitas hak pilih. Termasuk di dalamnya memerhatikan pemilih disabilitas, difabel, tuna wisma, dan pemilih termarginalkan lainnya.
NEGARA, NusaBali - Ketua Bawaslu Kabupaten Jembrana, Made Widiastra bertemu Kapolres Jembrana, AKBP I Dewa Gde Juliana di Mapolres, Selasa (12/9). Kunjungan jajaran Bawaslu Jembrana ini terkait dengan koordinasi pembentukan Sentra Penegakkan Hukum Terpadu (Sentra Gakkumdu) berkekuatan Bawaslu, Kepolisian dan unsur Kejaksaan untuk Pemilu 2024.
Hasil survei SMRC pada 31 Juli hingga 11 Agustus 2023 menunjukkan Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto unggul dari Ganjar Pranowo di Jawa Barat
TABANAN, NusaBali - Persiapan Pemilu 2024, Pemerintah Tabanan bakal menghibahkan dana pengamanan sebesar Rp 150 juta. Dana pengamanan diberikan kepada Polres Tabanan dan Kodim 1619 Tabanan.
BANGLI, NusaBali - Kemenangan pemilu salah satu kuncinya adalah mengawal ketat rekapitulasi suara di Tempat Pemungutan Suara (TPS).
JAKARTA, NusaBali - Bacapres PDIP Ganjar Pranowo mengunggah foto duduk bersama Menko Polhukam Mahfud MD. Foto itu diunggah Ganjar di akun Instagram-nya, Minggu (10/9) sore. Foto itu memperlihatkan keduanya sedang duduk berdua di sebuah halaman.
BANGLI, NusaBali - Deklarasi dukungan Sahabat Relawan Wayan Gunawan (Sarwaguna) untuk Gde Sumarjaya Linggih alias Demer digelar di Balai Masyarakat Desa Batur Tengah, Kecamatan Kintamani, Bangli, Minggu (10/9).
DENPASAR, NusaBali - DPD I Golkar Bali bertemu jajaran Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Udayana di Kantor DPD I Golkar Bali, Jalan Surapati Nomor 9 Denpasar, Sabtu (9/9) siang. Dalam pertemuan tersebut caleg Golkar siap bertarung ide dan gagasan di Pemilu 2024.
Menurut Suyasa, banyak kader dan simpatisan berminat ‘ngayah’ sebagai saksi di TPS. Mereka disebut-sebut karena terpengaruh elektabilitas partai dan bakal calon Presiden RI Prabowo Subianto.
Warga yang belum rekam e-KTP terus meningkat karena pertambahan penduduk baru dari kalangan usia wajib KTP, 17 tahun.
SURABAYA, NusaBali - DPC Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Kota Surabaya menyatakan bakal calon presiden Ganjar Pranowo memiliki rekam jejak baik saat jabat Gubernur Jawa Tengah, sehingga layak untuk memimpin negeri ini. Saat ini Ganjar mulai turun ke wilayah Nusantara temui rakyat.
Menurut Sanjaya, sebelum saksi dilibatkan dan diterjunkan di TPS dalam Pemilu 2024 dipastikan mereka wajib mengikuti pelatihan supaya bisa bekerja secara maksimal
MANGUPURA, NusaBali - Pasca kampanye diperbolehkan di kampus/lembaga pendidikan dan fasilitas pemerintah, Bawaslu Bali akan menyiapkan tim khusus (Timsus) untuk melakukan pengawasan terhadap aktivitas politik di ruang milik pemerintah dan pendidikan ini.
JAKARTA, NusaBali - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI melakukan uji publik tiga peraturan KPU (PKPU) untuk Pemilu 2024 dengan menggandeng stakeholder terkait. Uji publik ini terkait dengan sejumlah perubahan dalam aturan kampanye pemilu.
Topik Pilihan
-
Jembrana 10 Jan 2025 180 Polisi Amankan Penetapan Cabup-Cawabup
-
-
Tabanan 10 Jan 2025 Penanganan Infrastruktur Jadi Prioritas
-
-
-
Badung 09 Jan 2025 44 Tenaga Kontrak Tak Lulus Seleksi PPPK
-
-
-
Denpasar 08 Jan 2025 2 Taman di Denpasar Berstatus SNI
Berita Foto
Iringan Ritual di Catus Pata Bangli
Target Ekspor Nasional pada 2025
Bertani Mujur dari Umbi Kencur
Kunjungan Wisatawan 2024 di Danu Beratan
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Fakta vs Angan-angan
Nākrocamicchenna mṛṣā vadecca napaiṣunyam janavādaṁ na kuryāt, satyavrato mitabhāṣo pramattastya vagdvāramupaiti guptim. (Sãrasamuccaya, 124)