Tag: Nakes
Akan ada pembaharuan data sasaran vaksin dosis III, karena dari 3.600 nakes yang terdaftar di sistem Kemenkes, beberapa nakes sudah pensiun dan ada yang berkomorbit.
Nantinya para peserta pelatihan akan diintegrasikan dengan Satgas Covid-19 pusat-daerah sehingga bisa terlibat dalam penanganan pandemi.
“Dalam 1 vial vaksin moderna sedikit berbeda dengan dosis vaksin sinovac, karena dapat digunakan untuk 14 orang. Sedangkan untuk vaksin jenis sinovac hanya dapat digunakan untuk 10 orang,” kata dr Gunarta.
DENPASAR, NusaBali
Tenaga kesehatan (Nakes) di Kota Denpasar yang berjumlah 10.991 orang akan diberikan vaksinasi Covid-19 tahap ketiga, mulai Senin (2/8) ini.
BANGLI, NusaBali
Insentif bagi tenaga kesehatan (nakes) RSU Bangli sebesar Rp 1,6 miliar untuk Agustus hingga Desember 2020 cair, Rabu (28/7).
DENPASAR, NusaBali
Salah seorang tenaga kesehatan (Nakes) salah satu Puskesmas di Denpasar mengaku belum menerima insentif selama 6 bulan ini.
TABANAN, NusaBali
Komisi IV DPRD Tabanan masih menyoroti belum cairnya insentif tenaga kesehatan (nakes) yang bertugas menangani Covid-19. Karena insentif adalah hak yang harus direalisasikan, dalam waktu dekat Komisi IV akan bertemu dengan Bupati Tabanan.
Sebanyak 87 orang tenaga kesehatan akan diperbantukan di 39 posko PPKM skala mikro di wilayah hukum Polresta Denpasar.
TABANAN, NusaBali
Proses pencairan uang insentif untuk tenaga kesehatan (nakes) yang bertugas menangani pandemi Covid-19 di Kabupaten Tabanan, masih macet.
SINGARAJA, NusaBali
Seluruh tenaga kesehatan (nakes) dan tenaga pendukung nakes di Buleleng hingga saat ini belum menerima insentif atas jasa mereka melayani pasien Covid-19, selama empat bulan di penghujung 2020 lalu.
Tunggakan dana insentif nakes ini segera cair. Karena pusat telah mengirim dana itu ke Tabanan.
DENPASAR, NusaBali
Kepala Dinas Kesehatan (Kadiskes) Provinsi Bali, dr Ketut Suarjaya mengatakan penyebab dominan tenaga kesehatan gagal untuk melakukan proses vaksin COVID-19 adalah karena hipertensi.
TABANAN, NusaBali
Vaksinasi Covid-19 untuk sumber daya manusia kesehatan (SMDK) atau tenaga kesehatan (nakes) di Kabupaten Tabanan, tengah berlangsung.
NEGARA, NusaBali
Selama empat hari pelaksanaan vaksinasi Covid-19, hingga Kamis (4/2) kemarin, dari target vaksinasi 1.738 nakes (tenaga kesehatan) di Jembrana, masih ada 250 nakes yang belum divaksin.
Penerima vaksin yang ditunda kebanyakan karena tekanan darah tidak normal.
Nakes makin dibutuhkan untuk menangani pasien yang terkonfirmasi positif lantaran kasus Covid-19 terus meningkat.
Apabila tenaga kesehatan berhalangan dan kondisi screening-nya tidak memenuhi syarat untuk ikut vaksinasi tahap dua, bisa disesuaikan jadwalnya.
DENPASAR, NusaBali
Vaksinasi Covid-19 di Kota Denpasar sekarang masih berjalan, saat ini difokuskan untuk tenaga kesehatan (nakes).
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.