Tag: Olimpiade 2016
Selain cabor atletik Olimpiade 2016, khususnya Maria Londa, yang berlatih di Bali, cabor renang juga menggelar Pelatnas di kolam renang Tirta Arum, Blahkiuh, Badung.
Masalah pemilihan lokasi dan administrasi sudah tuntas, proyek pembangunan lintasan sintetis untuk persiapan Maria Londa menuju Olimpiade 2016 dijanjikan segera dibangun.
Demi persiapan Olimpiade 2016, Maria Londa belum bisa dipatikan tampil di Kejurnas. Namun Maria Londa tengah pekan ini dijadwalkan mengukur kemampuan di Singapore Open.
Pejudo Bali yang saat ini menjalani training camp di Korea Selatan, Ni Kadek Anny Pandini optimis menghadapi kualifikasi Olimpiade dalam ajang African Open pada 12-13 Maret mendatang di Tunisia. Kini ia mempersiapkan diri dengan sebaik-baiknya di Yong In University.
Atlet angkat besi dari Bali punya peluang tembus Olimpiade Rio de Janeiro, Brasil pada Agustus 2016 mendatang.
Dua tahun menunggu, akhirnya sinya dibangunnya lintasan sintetis di Bali bakal terealisir untuk memudahkan persiapan Maria Londa ke Olimpiade 2016.
Delapan atlet dalam cabang atletik yang akan mewakili Bali dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX di Jawa Barat melakukan latihan intensif di Pantai Legian, Kuta, Kabupaten Badung.
Lifter Bali menjalani rangkaian pemeriksaan kesehatan, psikologi dan tes fisik sebagai persiapan menuju Olimpiade 2016.
Kekalahan dari petinju Jepang Tsuboi Tomoya di babak awal Kejuaraan Dunia Tinju AIBA yang juga babak Kualifikasi Olimpiade di Qatar pada Selasa (6/10) lalu tak lantas membuat petinju asuhan I Gusti Made Adi Swandana, Kornelis Kwangu Langu langsung pulang ke tanah air.
Maria Natalia Londa, dipastikan tampil di Olimpiade 2016 di Rio de Janeiro, Brasil. Dua atlet atletik lain, Triyaningsih dan Endro, berpeluang menyusul.
Topik Pilihan
-
Denpasar 24 Dec 2024 Polisi Perketat Pengamanan Pintu Masuk Bali
-
-
-
-
Buleleng 23 Dec 2024 137 Personel Dikerahkan Amankan Nataru
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.