Tag: Hipmi Klungkung
SEMARAPURA, NusaBali - Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) menggelar bakti sosial di Kabupaten Klungkung, Jumat (5/7). Sebanyak 2.000 paket sembako dibagikan kepada masyarakat kurang mampu. Kegiatan ini serangkaian Gapes HIPMI Sport Festival. Kegiatan yang diprakarsai oleh Badan Pengurus Cabang (BPC) HIPMI Klungkung ini terwujud berkat kolaborasi dan dukungan dari PT Bank BRI yang turut serta dalam pendistribusian bantuan di Kabupaten Klungkung.
SEMARAPURA, NusaBali
Pengurus Badan Pengurus Cabang Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (BPC HIPMI) Klungkung, masa bakti 2022 - 2025, dilantik di Balai Budaya Ida Dewa Agung Istri Kanya, Kota Semarapura, Klungkung, Rabu (31/8) malam.
SEMARAPURA, NusaBali.com – BPC HIPMI Klungkung menggelar talkshow bertema ‘Bangkit Bersama Menghajar Badai Pandemi’ pada Minggu (7/8/2022).
SEMARAPURA, NusaBali.com – Setelah dipercaya menjadi Ketua Umum BPC HIPMI Kabupaten Klungkung pada April lalu, I Putu Agus Aksara Diantika langsung tancap gas dengan berbagai kegiatan membangkitkan dunia usaha yang selama dua tahun lebih dihantam Covid-19.
SEMARAPURA, NusaBali
Guna menambah pengetahuan dan meningkatkan kesadaran para pengusaha terhadap pajak, Badan Pengurus Cabang Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (BPC HIPMI) Kabupaten Klungkung menggelar seminar Tips Penyusunan, Pengelolaan, dan Perhitungan Pajak Pribadi dan Badan Usaha pada Sabtu (21/5) malam.
Topik Pilihan
-
Badung 28 Nov 2024 Anggota KPPS Pakai Kostum Mahabharata di TPS
-
-
Badung 28 Nov 2024 Proyek Akomodasi Wisata Dikeluhkan Warga
-
-
Denpasar 27 Nov 2024 KPU Denpasar Musnahkan 4.770 Surat Suara
-
Badung 27 Nov 2024 Bupati: Audit Wajib untuk Semua LPD
-
Badung 27 Nov 2024 Antisipasi Banjir Saat Musim Hujan
-
Denpasar 26 Nov 2024 Distribusi Logistik Pilkada Dikawal Polisi
-
Berita Foto
Peringatan Hari Guru
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Perang Abadi
Sang dhiramrih ayuddha rana tapabrata makalaga wirasadripu Lagy abyuha samadhitattwaguna wahana nira karunadidharana Sanmudra dhwaja singhanada japamantra waradhanuh acintyabhawana Bodhijnana sarottamanhilanaken ripu makaphala dharmasunyata. (Kunjarakarna Dharmakathana, 1.1)