Tag: Ekonomi
JAKARTA, NusaBali - Ketua Komisi I DPR RI 2005-2010 Mahfuz Sidik berharap, semua partai politik (parpol), terutama yang tergabung dalam Koalisi Merah Putih (KMP) mendukung kebijakan pemerintah masuk menjadi anggota BRICS (Brasil, Rusia, China dan Afrika Selatan) secara moral dan politik. Hal itu, merupakan upaya pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam menciptakan mesin pertumbuhan ekonomi baru.
DENPASAR, NusaBali - Inflasi di Kota Denpasar pada November 2024 mencapai 2,82 persen dibandingkan tahun sebelumnya pada bulan yang sama atau year on year (yoy).
TABANAN, NusaBali - Ketua Komisi I DPRD Tabanan, I Gusti Nyoman Omardani, menyuarakan rencana moratorium pembangunan akomodasi pariwisata di Bali yang diberlakukan di empat kabupaten, termasuk Tabanan.
BANGLI, NusaBali - Bupati Bangli, Sang Nyoman Sedana Arta menghadiri undangan presentasi Apresiasi Kinerja Pemerintah Daerah 2024 yang dilaksanakan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI di Oakwood Suites Kuningan, Jakarta, Selasa (3/12).
JAKARTA, NusaBali - Fenomena makan tabungan mulai marak dilakukan oleh kalangan kelas menengah. Menurut data Bank Indonesia (BI) proporsi tabungan terus-menerus mengalami penurunan.
MANGUPURA, NusaBali - Penjabat (Pj) Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya, menekankan pentingnya sinergi seluruh pihak untuk merumuskan langkah strategis yang dapat mendorong pertumbuhan ekonomi Bali.
DENPASAR, NusaBali - Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Bali Dewa Made Indra menegaskan pentingnya literasi keuangan sebagai landasan untuk mendorong inklusi keuangan dan pertumbuhan ekonomi berkualitas di Bali.
NEGARA, NusaBali - Pengusaha warung makan babi guling di Kabupaten Jembana belakangan mengeluh karena kondisi harga babi yang terus melambung. Mereka dihadapan situasi yang dilematis dan terpaksa harus menelan pil pahit untuk mempertahankan keberlangsungan usahanya.
JAKARTA, NusaBali - Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) pada perdagangan Jumat tergelincir di tengah aktivitas bisnis AS yang membaik.
TABANAN, NusaBali - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tabanan mengungkapkan tema debat perdana Pasangan Calon Bupati-Calon Wakil Bupati (Cabup-Cawabup) Tabanan di Pilkada Tabanan 2024, Rabu (31/10) adalah 'Memperkuat Pertumbuhan Ekonomi yang Berkelanjutan'.
JAKARTA, NusaBali - Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal menyoroti kenaikan upah minimum yang dinilainya kecil. Padahal, ia menilai standar upah akan berdampak pada target Presiden Prabowo Subianto mengejar pertumbuhan ekonomi 8%.
MANGUPURA, NusaBali - Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Badung I Ketut Suiasa didampingi Plt Ketua TP PPK Kabupaten Badung Nyonya Kristiani Suiasa menghadiri Badung Investment Award 2024 di Balai Budaya Giri Nata Mandala, Puspem Badung, pada Jumat (18/10).
DENPASAR, NusaBali - Perkumpulan anak TNI baik yang masih aktif maupun yang sudah pensiun yang tergabung dalam Anak Serdadu Inovasi Kreatif (Asik) akan menyelenggaran Sudirman Festival selama tiga hari, 18-20 Oktober 2024.
MANGUPURA, NusaBali - Kalangan dewan angkat bicara rancangan APBD Induk Tahun 2025 yang dipasang lebih rendah dibanding APBD Perubahan 2024.
Pekerja menata sayur kubis di Pasar Grosir Ngronggo, Kota Kediri, Jawa Timur, Selasa (8/10/2024).
Topik Pilihan
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Bencana Melanda Bali
HAMPIR sepanjang Desember tahun lalu hujan lebat mengguyur Bali, sepanjang hari. Banjir di mana-mana, memberi tahu warga: banyak selokan, sungai, mampet karena warga buang sampah sesuka hati ke saluran irigasi.