Tag: Bupati Karangasem
AMLAPURA, NusaBali - Jabatan 577 anggota BPD (Badan Permusyawaratan Desa) dari 75 desa se-Karangasem resmi diperpanjang dua tahun. SK Bupati Karangasem untuk perpanjangan jabatan ini telah terbit, hanya saja belum menggelar acara pelantikan.
AMLAPURA, NusaBali - Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Perindustrian dan Perdagangan Karangasem rencanakan 10 kali menggelar pasar murah di delapan kecamatan se-Karangasem. Pasar murah ini untuk menstabilkan harga agar tidak terus melonjak.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana menginstruksikan agar utang milik Perumda Tirta Tohlangkir Karangasem Rp 6,7 miliar segera dilunasi. Karena utang ini jadi temuan BPK (Badan Pemeriksa Keuangan), terakumulasi sejak beberapa tahun terakhir.
AMLAPURA, NusaBali - Jabatan anggota BPD (Badan Permusyawaratan Desa) di 75 desa se-Karangasem diperpanjang dua tahun. Langkah menyusul perpanjangan jabatan para perbekel yang juga dua tahun.
Perpanjangan jabatan 2 tahun agar tidak dipikirkan bagian enaknya saja. Tapi, pikirkan juga tantangannya agar pelananan kepada masyarakat jadi lebih baik.
AMLAPURA, NusaBali - 19 subak se-Karangasem menerima bantuan traktor roda dua dari Kementerian Pertanian. Bantuan diserahkan Bupati Karangasem I Gede Dana kepada para kelian subak, di Kantor UPTD BPPP (Unit Pelayanan Terpadu Daerah Balai Pelaksana Penyuluhan Pertanian) Karangasem Lingkungan Jasri Kelod, Kelurahan Subagan, Kecamatan Karangasem, Senin (24/6).
AMLAPURA, NusaBali - Beragam seni dipentaskan serangiaan puncak peringatan HUT ke-384 Kota Amlapura, di Lapangan Taman Budaya Chandra Bhuana, Jalan Kapten Gebun, Amlapura, Sabtu (22/6) sore. Dalam peringatan bertema "Jana Kerthi Wikrama" ini dipentaskan berbagai pertunjukan seni yang dikemas dalam Karnaval Budaya Peed Agung dan Genjek Jana Kerthi Wikrama.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana membuka secara resmi Kejuaraan Voli Antarklub Piala Bupati 2024, putra dan putri, di GOR Gunung Agung Jalan Untung Surapati Amlapura, Minggu (9/6), pukul 17.00 Wita. Kejuaraan menggunakan sistem double knock out, baik putra maupun putri.
AMLAPURA, NusaBali - Bakal calon Bupati Karangasem dari Partai NasDem I Gusti Putu Parwata—Gus Par— diundang secara khusus di acara Paruman Agung Perkumpulan Dharmopadesa Pusat Nusantara (PDPN). Paruman yang dihadiri 630 pedanda se-Bali itu dilangsungkan di Geria Parasugraha, Banjar Geria Gunung, Desa Bungaya Kangin, Kecamatan Bebandem, Karangasem, Minggu (2/6).
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana pimpin acara vaksinasi ratusan anjing, di Banjar Bale Gede, Desa Datah, Kecamatan Abang, Karangasem, Selasa (21/5). Tercatat 809 anjing divaksinasi digelar Dinas Pertanian Pangan dan Perikanan Karangasem, guna mencegah terjadinya penularan penyakit rabies.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana mengingatkan, pentingnya berinovasi dan penggunaan teknologi di era milenial. Penekanan itu diungkapkan pada puncak peringatan Hari Kebangkitan Nasional ke-116 di Lapangan Tanah Aron, Senin (20/5).
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana menyerahkan dana pembinaan untuk semua peserta PKB XLVI Tahun 2024 Karangasem. Dengan dana ini diharapkan seluruh sekaa yang jadi kontingen Karangasem bisa optimal melakukan persiapan.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana melepas kontingen Peda (Pekan Daerah) KTNA (Kontak Tani Nelayan Andalan) XXVII Karangasem Tahun 2024. Mereka akan mengikuti acara tersebut di Pura Samuan Tiga, Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, 13 - 17 Mei.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana bertindak sebagai pembina upacara dalam apel memperingati Hari Pendidikan Nasional 2024, di Lapangan Tanah Aron, Jalan Ngurah Rai, Amlapura, Kamis (2/5).
Persentase angka kemiskinan Karangasem mencapai angka 6,56 persen tahun 2023 dan tertinggi di Bali, menjadi tantangan bagi pemerintah dan masyarakat.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana mengambil alih dengan pengasapan atau fogging di lokasi terserang demam berdarah, Lingkungan Karanglangko dan Lingkungan Bangras, Kelurahan/Karangasem, Senin (29/4). Di dua daerah itu selama empat bulan terakhir muncul kasus demam berdarah.
AMLAPURA, NusaBali - 292 korban gempa di Desa Ban, Kecamatan Kubu, dan di Desa Pempatan, Kecamatan Rendang, Karangasem, menerima bantuan rumah akibat gempa mengguncang tahun 2021, dari Bupati Karangasem I Gede Dana. Bantuan stimulan Dana Siap Pakai (DSP) berasal dari BNPB (Badan Nasional Penanggulangan Bencana).
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana membuka bimbingan teknis pengadaan barang dan jasa di lingkungan Pemkab Karangasem. Kegiatan ini dipadukan dengan sosialisasi SE LKPP (Layanan Pengadaan Secara Elektronik dan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah) Nomor 3 Tahun 2024.
AMLAPURA, NusaBali - Sejumlah DPC PDI Perjuangan (PDIP) kabupaten/kota di Bali menyampaikan aspirasi berupa usulan paket kandidat calon gubernur-wakil gubernur (Cagub-Cawagub) di Pilgub Bali, 27 November 2024 mendatang.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Karangasem I Gede Dana dan Wakil Bupati Karangasem I Wayan Artha Dipa menyampaikan ucapan selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah, Rabu (10/4), kepada seluruh masyarakat muslim se-Karangasem.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)