Tag: Daging Babi
SINGARAJA, NusaBali
Sejak dua bulan terakhri, harga daging babi di pasaran masih tinggi. Kenaikan harga cukup signifikan mencapai 25 persen dari harga normal.
BANGLI, NusaBali
Harga daging babi mengalami lonjakan. Harga daging babi berkisar Rp 85 ribu hingga Rp 90 ribu per kilogram.
Peternak diimbau melakukan restocking secara mandiri karena menjadi peluang peternak untuk mengisi kandang dan meningkatkan piaraannya.
Tim memastikan kondisi daging aman untuk dikonsumsi dengan melihat kekenyalan dan warna dagingnya.
GIANYAR, NusaBali
Ratusan ekor babi di Gianyar mati karena suspec African Swine Fever (ASF) antara Februari - Maret 2020.
Keperluan babi diperkirakan 8.836 ekor, sedangkan populasi di Tabanan hanya 3.236 ekor.
BANGLI, NusaBali
Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Perikanan (PKP) Bangli menyebut kebutuhan babi untuk Hari Raya Galungan dan Kuningan sekitar 7.378 ekor.
AMLAPURA, NusaBali
Stok babi untuk Hari Raya Galungan di Kabupaten Karangasem diyakini mencukupi. Harga daging babi mulai stabil Rp 60.000 hingga Rp 65.000 per kilogram.
BANGLI, NusaBali
Harga daging babi di tingkat peternak anjlok, Rp 16 ribu per kilogram. Sementara harga daging babi di pasaran mencapai Rp 45.000 – Rp 50.000 per kilogram.
Harga daging babi di Kabupaten Badung relatif stabil menjelang Hari Raya Kuningan.
Serangkaian hari raya Galungan dan Kuningan, Pemkab Gianyar melalui Bagian Umum bagi-bagi daging babi pada puluhan KK kurang mampu di Kelurahan Ubud, Kamis (27/2) kemarin.
Isu virus African Swine Fever (ASF) tak membuat kendor semangat kalangan krama Denpasar, khususnya anggota sekaa teruna untuk mapatung/potong babi beramai-ramai.
Sehari jelang Penampahan Galungan, Senin (17/2), petugas Bidang Kesehatan Hewan dan Kesehatan Masyarakat Veteriner (Keswan Kesmavet) Jembrana melakukan pemantauan di sejumlah tempat pemotongan babi.
Pengawasan ketat pemotongan hewan ternak babi yang menjadi daging olahan saat hari raya ini dilakukan untuk menjamin seluruh daging babi yang beredar aman dikonsumsi masyarakat.
Kadisperindag Karangasem mengimbau warga tidak takut konsumsi daging babi.
Bupati Bangli I Made Gianyar bersama Wakil Bupati Sang Nyoman Sedana Arta dan pejabat di lingkungan Pemkab Bangli kampanyekan daging babi aman dikonsumsi di halaman kantor Bupati Bangli, Jumat (14/2).
Jelang Hari Raya Galungan pegawai di Pemerintah Kabupaten Tabanan akan gelar mapatung massal di berbagai tempat pada Senin (17/2) mendatang.
Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta menyebutkan daging babi Bali lebih gurih ketimbang babi landrace.
Menyikapi keresahan warga terkait wabah penyakit pada babi atau grubug celeng, Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti bersama OPD terkait di Pemkab Tabanan dan Gabungan Usaha Peternak Babi Indonesia (GUPBI) Bali, gelar rapat antisipasi di rumah jabatan Bupati Tabanan, Kamis (13/2).
Menjelang Hari Raya Galungan, Buda Kliwon Dungulan, Rabu (18/2), Dinas Pertanian (Distan) Kota Denpasar gencar mengingatkan masyarakat Denpasar untuk memeriksa kesehatan hewan dan daging babi yang akan disembelih untuk dikonsumsi saat penampahan Galungan.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)