Tag: Sakral
AMLAPURA, NusaBali.com - Dengan iringan kidung sakral tanpa gamelan, lima anak perempuan menari dengan gerakan lemah gemulai. Mereka adalah penari Sang Hyang Dedari, sebuah ritual sakral dari Desa Adat Griana Kauh, Karangasem, Bali, yang digelar pada Senin (8/4/2024) malam.
Siat Jerimpen ini merupakan tradisi unik dan sakral yang dilakukan setiap digelar upacara Ngusaba Desa dan Ngusaba Nini yang digelar setiap 30 tahun sekali
GIANYAR, NusaBali - Bupati Gianyar Made Mahayastra menyerahkan secara simbolis bantuan sebesar Rp 500 juta ke pengempon Pura Penataran, Desa Adat Banda, Desa Saba, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, Minggu (30/7).
Gubernur Koster sebut banyak tari sakral Bali yang bergeser dan mulai dipentaskan buat kepentingan komersial, bahkan alat untuk raih penghargaan Muri
Pementasan Tari Gandrung dari Banjar Ketapian Kelod, Kelurahan Sumerta, Denpasar Timur, memang terbilang sakral.
Kesenian sakral Tari Lente dipentaskan di jaba Pura Panti Timbrah, Banjar Timbrah, Desa Pakraman Sampalan, Kecamatan Dawan, Klungkung saat rahina Anggara Pon Langkir, Selasa (23/2) malam.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
Badung 19 Dec 2024 DiskopUKMP Badung Siap Gelar Operasi Pasar
-
Badung 19 Dec 2024 BPKAD Badung Tegaskan Sudah Transfer
-
-
-
Berita Foto
Menyongsong Libur Nataru
Pemasangan Biopori ‘Anti Banjir’
Air Mancur Tukad Badung ‘Macet’
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Ada atau Tidak Ada?
yeyaṃ prete vicikitsā manuṣye- ‘stītyeke nāyamastīti caike, etadvidyāmanuśiṣṭastvayā’haṃ varāṇāmeṣa varastṛtīyaḥ. (Kathopanishad, 1.1.20)