Tag: Lalu Lintas
Tim gabungan yang terdiri dari Dinas Perhubungan Kota Denpasar, Polri, TNI, serta instansi terkait kembali melakukan penertiban terhadap kendaraan yang melanggar rambu lalulintas atau parkir sembarangan di beberapa kawasan Kota Denpasar, Selasa (29/1).
Dua persimpangan jalan yakni persimpangan Jalan Imam Bonjol-Jalan Gunung Soputan dan simpang Jalan Pulau Galang-Jalan Imam Bonjol kerap mengalami kekroditan.
Serangkaian Karya Padudusan Agung, Segara Kertih, Tawur Agung Balik Sumpah, Mupuk Pedagingan Pura Kahyangan Jagat Er Jeruk Sukawati, akan berlangsung prosesi Mendak Bagia pada Buda Pon Pujut, Rabu (23/1) besok.
Kapolres minta kerjasama orangtua, termasuk elemen masyarakat dalam mengantisipasi tingkat kecelakaan lalu lintas di Buleleng yang memprihatinkan.
Satuan Lalu-Lintas Polres Buleleng, terus meminimalisir angka pelanggaran lalu-lintas yang dapat berdampak pada peningkatan angka kecelakaan lalu-lintas.
Sat Lantas Polres Badung menggelar razia di Jalan Raya Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara, Jalan Raya Mengwi, dan Jalan Raya Kapal, Kecamatan Mengwi, Badung (11/1).
Jajaran petugas terdiri dari anggota Polsek Ubud, Dinas Perhubungan (Dishub), dan dibantu pecalang, menertibkaan sejumlah sepeda motor dan mobil yang melanggar parker di Ubud.
Bali akan Jadi Model Tertib Lalulintas
Proses lelang bisa dilakukan pada akhir Desember 2018. Namun tidak dilakukan karena sejumlah kesibukan di Dishub saat itu.
Pemandangan di Jalan Kesatrian Amlapura terlihat semrawut. Sebab di kiri dan kanan jalan dijadikan tempat parkir.
Objek wisata dan pertokoan-pertokoan baru dibidik untuk menambah pendapatan dari sektor parkir. Sementara parkir pinggir jalan dinilai sudah optimal.
8 Ruas Pengalihan Arus Lalin saat Malam Pergantian Tahun
Banyak pengguna jalan sengaja memelankan laju kendaraan karena ingin memotret kondisi di sekitar jembatan pascaterjangan banjir bandang pada Sabtu (22/12) malam.
Untuk mengantisipasi terjadinya kemacetan selama pelaksanaan Denfest pada 28-31 Desember 2018, Jalan Gajah Mada tepatnya dari simpang Jalan Krisna-Jalan Gajah Mada ke timur dan Jalan Veteran dari Catur Muka hingga simpang Jalan Karna-Jalan Durian akan ditutup total.
Jasamarga Bali Tol (JBT) memprediksi akan adanya peningkatan volume kendaraan yang menggunakan jasa tol menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru). Bahkan, peningkatan tersebut akan didominasi kendaraan plat luar Bali.
Selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2019, Jasamarga Bali Tol (JBT) memprediksi akan ada kenaikan pengguna jasa tol.
Satpol PP Tabanan menertibkan pedagang yang berjualan di pinggir jalan jalur Objek Wisata Bedugul dan Ulun Danu Beratan, Desa Candikuning, Kecamatan Baturiti, Senin (7/12).
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
Berita Foto
Peringatan Hari Guru
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.