Tag: Wakil Bupati Tabanan
TABANAN, NusaBali - Dengan penuh rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, atas nama segenap jajaran Pemerintah Kabupaten Tabanan dan atas nama pribadi, Bupati Tabanan Dr. I Komang Gede Sanjaya, SE, MM, bersama Wakil Bupati Tabanan, I Made Edi Wirawan, SE, mengucapkan Dirgahayu Republik Indonesia ke-79 Tahun 2024.
TABANAN, NusaBali - Pemkab Tabanan tengah melakukan persiapan jelang peringatan HUT ke–79 Kemerdekaan RI. Saat apel pada 17 Agustus mendatang, Bupati dan Wakil Bupati hingga para pejabat di Tabanan kembali mengenakan kostum pahlawan nasional. Bahkan mereka akan berjalan beriringan dari Kantor Bupati Tabanan menuju Lapangan Debes naik mobil Jeep Willys.
TABANAN, NusaBali - Kabupaten Tabanan kini mengkebut pembentukan Desa Bersinar. Desa Bersinar dibentuk sebagai bagian dari upaya memberantas narkoba. Saat ini dari 133 desa, baru empat desa yang dinobatkan sebagai Desa Bersinar.
TABANAN, NusaBali - Bupati Tabanan Komang Gede Sanjaya mengukuhkan masa jabatan 133 perbekel dan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) di Gedung Kesenian I Ketut Maria pada Selasa (2/7). Pengukuhan yang dilakukan ini sesuai dengan Undang-undang Nomor 3 Tahun 2024 tentang Perubahan kedua atas Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa.
Pendaftaran Pemantau Pilkada ini dibuka bagi lembaga atau organisasi yang bersifat independen
TABANAN, NusaBali - Bupati Tabanan Komang Gede Sanjaya, didampingi Wakil Bupati Tabanan I Made Edi Wirawan, Sekda Tabanan Gede Susila, serta sejumlah kepala OPD di Tabanan melaksanakan kunjungan kerja (kunker) ke Lampung Timur, Jumat (5/1). Kunjungan kerja ini dipusatkan di Pura Puseh Jagad Dita, Desa Sidorejo, Kecamatan Sekampung Udik, Kabupaten Lampung Timur.
TABANAN, NusaBali - Setelah melewati rangkaian kegiatan HUT ke-530 Kota Tabanan selama sebulan, Malam Puncak Perayaan HUT Kota bertajuk ‘Paduraksa Jayaning Singasana’ digelar dengan suasana meriah dan harmonis di Gedung Kesenian I Ketut Marya Tabanan, Rabu (29/11).
TABANAN, NusaBali - Bupati Tabanan Komang Gede Sanjaya meresmikan jalan lingkar Margarana di Desa Marga Dauh Puri, Kecamatan Marga, Rabu (30/8). Bupati didampingi Wakil Bupati Tabanan I Made Edi Wirawan dan jajaran.
TABANAN, NusaBali - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif / Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf / Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengapresiasi keberadaan Museum Subak di Tabanan, sebagai sarana wisata edukasi bagi wisatawan.
TABANAN, NusaBali - Bupati Tabanan I Komang Gede Sanjaya dan Wakil Bupati Tabanan I Made Edi Wirawan (Jaya-Wira) beberkan capaian kinerja tepat setahun kepemimpinan mereka.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Jembrana 01 Nov 2024 802 Pendaftar PPPK, 799 Penuhi Syarat
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)