Tag: Otoritas Jasa Keuangan (OJK)
BANGLI, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Bali menggenjot rantai nilai dari hulu ke hilir sektor pertanian prioritas di Pulau Dewata untuk menopang perekonomian daerah.
JAKARTA, NusaBali - Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) mendesak Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengatur besaran pencairan uang dari pinjaman online (pinjol) karena mereka nilai kurang transparan.
DENPASAR, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Bali terus berupaya meningkatkan kualitas Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Bali melalui Program UMKM Bali Nadi Jayanti.
JAKARTA, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) optimistis penyaluran kredit perbankan dapat tumbuh dua digit atau double digit hingga akhir tahun 2023. Optimisme ini diusung meskipun Bank Indonesia (BI) mengerek suku bunga acuannya menjadi 6 persen pada Oktober lalu.
DENPASAR,NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 8 Bali dan Nusa Tenggara meluncurkan Kredit/Pembiayaan Sektor Prioritas (KPSP) Pertanian kepada petani padi pada acara Bali Financial Experience Festival (BALI FINEF) 2023 di Gedung Mario Kabupaten Tabanan. Kegiatan ini merupakan puncak perayaan Bulan Inklusi Keuangan (BIK) 2023 di Provinsi Bali, Jumat (27/10)
JAKARTA, NusaBali - Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar mengungkapkan bahwa tingkat penetrasi asuransi di Indonesia masih tergolong rendah, yakni 2,75 persen.
JAKARTA, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyiapkan aturan turunan terkait biaya pinjaman fintech peer-to-peer lending atau pinjaman online (pinjol).
DENPASAR, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 8 Bali dan Nusa Tenggara bersama pemerintah daerah dan Pelaku Usaha Jasa Keuangan (PUJK) yang tergabung dalam Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Kabupaten Bangli melaksanakan Sosialisasi Edukasi Keuangan, selama dua hari (Minggu,17/9)-Senin(18/9) bertempat di Kintamani, Bangli.
DENPASAR, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 8 Bali dan Nusa Tenggara menilai kinerja Industri Jasa Keuangan (IJK) di Provinsi Bali posisi Juli 2023 terjaga dan resilient tercermin dari fungsi intermediasi yang berjalan baik.
JAKARTA, NusaBali - Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas PAKI/sebelumnya Satgas Waspada Investasi) didukung oleh tim Cyber Patrol Kementerian Komunikasi dan Informatika RI selama Agustus 2023 telah menemukan 243 entitas serta 45 konten pinjaman online ilegal di sejumlah website, aplikasi dan sosial media.
CIBUBUR, Jawa Barat - Bank BPD Bali mendapat apresiasi dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dalam kegiatan Hari Indonesia Menabung 2023, yang digelar bersamaan dengan kegiatan Pramuka Raimuna Nasional XII 2023 di Bumi Perkemahan dan Graha Wisata Pramuka (Buperta) Cibubur, Jawa Barat.
DENPASAR, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong budaya menabung khususnya pada generasi muda. Yang penting meningkatkan inklusi keuangan dan perencanaan masa depan sekaligus bisa memperkuat pendanaan pembangunan.
MANGUPURA, NusaBali - Kebijakan Gubernur Bali, Wayan Koster dalam memberikan keberpihakan terhadap produk lokal Bali disambut apresiasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan peserta sosialisasi Alternatif Pendanaan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) melalui Securities Crowdfunding pada Sukra Umanis Warigadean, Jumat (14/7) di Kuta, Badung.
JAKARTA, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat simpanan nasabah atau dana pihak ketiga (DPK) perbankan melambat pada Mei 2023. Walau begitu likuiditas perbankan terlihat masih sangat memadai.
JAKARTA, NusaBali - Satuan Tugas Penanganan Kegiatan Usaha Tanpa Izin di Sektor Keuangan mencatat, pada April-Juni 2023, terdapat 352 platform serta 77 konten di Facebook dan Instagram yang menawarkan pinjaman online secara ilegal.
JAKARTA, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat kinerja outstanding pembiayaan fintech peer to peer (P2P) lending atau pinjaman online (pinjol) pada Mei 2023 sebesar Rp51,46 triliun atau tumbuh sebesar 28,11 persen yoy.
DENPASAR, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan(OJK) Regional 8 Wilayah Bali dan Nusa Tenggara menilai kinerja Industri Jasa Keuangan di Provinsi Bali posisi Mei 2023 tetap terjaga stabil. Itu tercermin dari fungsi intermediasi berjalan baik.
JAKARTA, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengatakan kerugian masyarakat akibat investasi ilegal sudah tembus Rp126 triliun. Kerugian tercatat sejak 2018 hingga 2022.
JAKARTA, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mewanti-wanti Lembaga Jasa Keuangan (LJK) untuk menjaga data dan informasi pribadi nasabahnya.
JAKARTA, NusaBali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mengawasi pergerakan iklan pinjaman online (pinjol) yang menyesatkan di kanal Youtube.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)