Tag: Musibah
AMLAPURA, NusaBali
BPBD Karangasem melakukan penanganan empat titik longsor di Banjar Temukus, Desa Besakih, Kecamatan Rendang, Karangasem, Selasa (14/12).
BANGLI, NusaBali
Hujan lebat menyebabkan debit air di saluran irigasi Banjar Bebalang, Kelurahan Bebalang, Kecamatan Bangli naik, Selasa (14/12) siang.
Meski dirasakan hingga Pulau Dewata, sejauh ini belum ada laporan terkait dampak atau kerusakan yang ditimbulkan.
TABANAN, NusaBali
Sebuah eskavator dikemudikan Giono,64, terguling di Jalan Raya Denpasar – Gilimanuk, tepatnya tikungan simpang Gunung Salak, Banjar Dinas Megati Kelod, Desa Megati, Kecamatan Selemadeg Timur, Kamis (9/12) sekitar pukul 04.00 wita.
Setelah dicek, kapal itu tanpa mesin, tidak ada alat navigasi, dan tidak laik laut.
TABANAN, NusaBali
Hujan deras mengguyur Tabanan membuat dua palinggih merajan warga di Banjar Asah, Desa Bantiran, Kecamatan Pupuan, roboh pada Rabu (1/12).
GIANYAR, NusaBali.com - Sebuah pohon albesia tumbang di Desa Kenderan, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar, Senin (29/11/2021).
BANGLI, NusaBali
Petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bangli melakukan evakuasi pohon tumbang di jalur Desa Abang Batu Dingding – Desa Trunyan, Kecamatan Kintamani, Bangli, Sabtu (27/11).
GIANYAR, NusaBali.com – Seakan tiada henti, kembali lagi terjadi peristiwa pohon tumbang di Banjar Belong, Desa Taro, Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar yang kini menimpa tempat usaha paras milik warga setempat, Rabu (24/11/2021) pukul 15.50 Wita.
"Kemarin saya sudah tidur habis minum obat, masih gemetar saya"
TIm Pemadam Kebakaran dan BPBD Kota Denpasar membutuhkan waktu sekitar 30 menit untuk mengevakuasi korban dengan selamat.
MANGUPURA, NusaBali
Hujan deras dan angin kencang yang melanda Kabupaten Badung, mengakibatkan pohon bertumbangan, Senin (16/11).
Waterspout terjadi saat krama di desa setempat menggelar persembahyangan di pinggir pantai, serangkaian dengan upacara piodalan di Pura Dalem Puri Desa Kubutambahan.
GIANYAR, NusaBali.com – Sebuah pohon lemayur dengan tinggi 15 meter dan diameter 40 cm tumbang dan menimpa rumah warga di Banjar Karang Suwung, Desa Melinggih Kelod, Kecamatan Payangan, Kabupaten Gianyar, Senin (15/11/2021).
SEMARAPURA, NusaBali
Hujan deras disertai angin kencang melanda Klungkung belakangan ini menimbulkan sejumlah bencana.
Korban Ketut Sirka dan keluarga kini terpaksa mengungsi di rumah kerabatnya agar tetap aman.
AMLAPURA, NusaBali
Tim Reaksi Cepat Badan Penanggulangan Bencana Daerah (TRC BPBD) Karangasem mengevakuasi dua pohon tumbang. Pohon tumbang terjadi di Banjar Yehkali, Desa Seraya Tengah, Kecamatan Karangasem dan Perumahan Graha Indah Gargita, Lingkungan Galiran Kelod, Kelurahan Subagan, Kecamatan Karangasem, Minggu (31/10) malam.
TABANAN, NusaBali
Petir menyambar palinggih taksu milik I Gusti Agung Gede Dharma di Banjar Dauh Pala, Desa Dauh Peken, Kecamatan/Kabupaten Tabanan pada Minggu (31/10) sekitar pukul 23.00 Wita.
Mobil terseret sekitar 20 meter dari posisi jalan. Bahkan evakuasi mobil memerlukan dua derek.
GIANYAR, NusaBali
Musibah terjadi saat aktivitas kebersihan di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Temesi, Desa Temesi, Kecamatan Gianyar, Kamis (21/10) pagi.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 01 Nov 2024 Denpasar Terendam Banjir
-
-
Badung 01 Nov 2024 Curi Tas, Pemuda Maroko Dideportasi
-
Buleleng 31 Oct 2024 Kasus Terbakarnya Lahan di Sumberklampok
-
Denpasar 31 Oct 2024 155 Pelamar PPPK Denpasar Dinyatakan TMS
-
Denpasar 31 Oct 2024 Pindah Memilih ke Denpasar Hanya 30 Orang
-
-
Badung 31 Oct 2024 Kios Pasar Seni Kuta Banyak Tutup
Berita Foto
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Presiden Anyar, Ganti Foto
Hari Ekonomi Kreatif Nasional 2024
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: PR Pemimpin Bali ke Depan
Rājan dharmaṃ ca arthaṃ ca kāmaṃ ca rakṣati. (Manavadharmasastra, 7.5)