Tag: Kampanye
JAKARTA, NusaBali - Ketua Bawaslu (Badan Pengawas Pemilu) RI Rahmat Bagja melarang penggunaan fasilitas kendaraan berplat kuning tidak boleh digunakan untuk kampanye Pemilu 2024 karena merupakan fasilitas publik.
JAKARTA, NusaBali - Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Arsjad Rasjid dan Sekretaris TPN Hasto Kristiyanto melepas istri calon presiden (capres) nomor urut 3 Ganjar Pranowo, Siti Atiqoh Supriyanti memulai safari politiknya. Safari politik dilakukan untuk bertemu langsung dengan rakyat sekaligus menjadi jembatan aspirasi.
Aparat Polres Jembrana telah mengamankan 4 orang terduga pelaku perusakan. Proses selanjutnya diserahkan ke Bawaslu Jembrana.
MANGUPURA, NusaBali - Bawaslu Bali melakukan antisipasi ketat terhadap potensi pelanggaran Pemilu 2024. Anggota Bawaslu Bali/Koordinator Divisi Pencegahan, Partisipasi Masyarakat, dan Humas Bawaslu Bali, Ketut Ariyani menyampaikan Bawaslu Bali siap memberikan dukungan kepada jajaran pengawas kecamatan (Panwascam) dan Pengawas Kelurahan/Desa untuk Pemilu 2024.
DENPASAR, NusaBali - KPU Provinsi Bali mencatat sebanyak 172 akun media sosial (medsos) dari berbagai jenis aplikasi didaftarkan peserta Pemilu 2024 sebagai akun resmi kampanye. Dalam PKPU Nomor 15 Tahun 2023 tentang Kampanye Pemilu, peserta pemilu dapat berkampanye melalui medsos, namun akun yang digunakan wajib didaftarkan ke KPU di setiap tingkatan pemilu yang diikuti.
MANGUPURA, NusaBali - Tahapan kampanye Pemilu 2024 sudah dimulai pada 28 November 2023 dan akan berdurasi selama 75 hari (hingga 10 Februari 2024,red). Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Badung memberikan warning Kepala Desa dan perangkat desa di Kabupateng Badung agar netral di Pemilu 2024.
MANGUPURA, NusaBali - Diperbolehkannya peserta pemilu kampanye di lingkungan pendidikan tinggi (kampus,red) diantisipasi Bawaslu Badung. Ketua Bawaslu Badung I Putu Hery Indrawan mengingatkan akademisi untuk netral dengan memberikan ruang kepada peserta pemilu untuk bedah visi misi.
NEGARA, NusaBali - Masa kampanye Pemilu 2024 mulai dibuka Selasa (28/11) lalu. Mengawali masa kampanye, pihak KPU Jembrana baru menerima satu surat pemberitahuan kampanye dari salah satu partai politik.
GIANYAR, NusaBali - Polres Gianyar menyiapkan 344 personel Polres Gianyar dan jajaran yang tergabung dalam Operasi Mantap Brata Agung 2023 untuk mengamankan tahapan kampanye Pemilu 2024.
BANGLI, NusaBali - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) mulai lakukan pengawasan Alat Peraga Kampanye (APK) yang tersebar di empat kecamatan di Kabupaten Bangli. Sementara Polres Bangli juga telah menyiapkan ratusan personel untuk pengamanan tahapan kampanye Pemilu 2024.
TABANAN, NusaBali - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Tabanan menggelar apel siaga pengawasan tahapan kampanye Pemilu 2024 di GOR Debes, Selasa (28/11).
SINGARAJA, NusaBali - Awal masa kampanye tahapan pemilu 2024, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Buleleng menerima laporan potensi pelanggaran netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN). Dugaan keterlibatan langsung ASN dalam politik dilaporkan masyarakat kepada Bawaslu Buleleng lengkap dengan surat dan bukti tertulis.
Ketiga calon presiden memulai kampanye Pilpres 2024 pada Selasa (28/11).
DENPASAR, NusaBali - Kekerasan seksual terhadap perempuan dan anak masih menjadi fenomena gunung es. Sejumlah elemen masyarakat Bali mulai dari akademisi, birokrat, kepolisian, LSM, hingga mahasiswa melakukan aksi bersama kampanye pencegahan kekerasan seksual, bertempat di Gedung RRI, Jalan Hayam Wuruk, Denpasar, Senin (27/11).
Topik Pilihan
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)