Tag: SPI
DENPASAR, NusaBali - Mantan Rektor Universitas Udayana/Unud (2021-2023), Prof Dr Ir I Nyoman Gde Antara MEng IPU,59, mengungkapkan kekecewaanya atas tanggapan jaksa (replik) yang tidak menyinggung soal permintaan sumpah cor yang diajukannya dalam sidang sebelumnya.
DENPASAR, NusaBali - Mantan Rektor Universitas Udayana (2017-2021), Prof Dr dr Anak Agung Raka Sudewi, 64, yang jadi saksi kasus dugaan korupsi Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI) Unud dengan terdakwa mantan Rektor Unud (2021-2023) Prof Dr Ir I Nyoman Gde Antara MEng IPU, kembali dicecar jaksa dan majelis hakim Pengadilan Tipikor Denpasar, Selasa (5/12).
DENPASAR, NusaBali - Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Udayana (Unud), I Putu Bagus Padmanegara dihadirkan sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI) Unud di Pengadilan Tipikor Denpasar pada Jumat (1/12). Dalam kesaksiannya, Padmanegara mengaku mendapat intimidasi karena mengkritisi kebijakan penarikan SPI itu.
DENPASAR, NusaBali - Sidang mantan Rektor Universitas Udayana (Unud), Prof Dr I Nyoman Gde Antara MEng IPU, 59, dalam kasus dugaan korupsi Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI) di Pengadilan Tipikor Denpasar pada Selasa (7/11) ditunda. Pasalnya, hakim ketua, Agus Akhyudi berhalangan hadir.
DENPASAR, NusaBali - Sidang tiga pejabat Universitas Udayana (Unud) dalam kasus dugaan korupsi Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI) mahasiswa baru Unud jalur mandiri tahun 2018/2019-2022/2023 dilanjutkan dengan agenda pemeriksaan saksi. Saksi pertama yang dihadirkan yaitu Wakil Rektor II Bidang Umum dan Keuangan, Prof. Dr I Gusti Bagus Wiksuna.
DENPASAR, NusaBali - Pengadilan Tipikor Denpasar mulai menyidangkan tiga pejabat Universitas Udayana (Unud) dalam kasus dugaan korupsi Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI) mahasiswa baru Unud jalur mandiri tahun 2018/2019-2022/2023, Jumat (20/10).
Dosen FH Unud Dr I Dewa Gede Palguna yang mantan Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) menjadi moderator pada sesi diskusi dengan Menkopolhukam
DENPASAR, NusaBali - Rektor Universitas Udayana (Unud) Prof Dr Ir I Nyoman Gde Antara MEng IPU yang jadi tersangka kasus dugaan korupsi Sumbangan Pengembangan Institusi (SPI) Mahasiswa Baru Seleksi Jalur Mandiri tahun Akademik 2018/2019-2022/2023 dijadwalkan akan diperiksa oleh penyidik Pidsus Kejati Bali dalam waktu dekat.
Penyidikan kasus ini dimulai pada 24 Oktober 2022 lalu, diawali penggeledahan di kampus Unud di Jimbaran dan dilanjutkan pemeriksaan terhadap saksi dan saksi ahli.
"Dari 45 saksi yang kita panggil yang hadir untuk diperiksa dan di BAP (Berita Acara Pemeriksaan) hanya 25 orang. Bisa diartikan bahwa sebagian tidak hadir,"
Topik Pilihan
-
-
-
-
Badung 15 Nov 2024 BMKG Ungkap Tidak Ada Debu Vulkanik di Bali
-
-
-
Badung 14 Nov 2024 Perkuat Komitmen Regional untuk Eliminasi TBC
-
-
Badung 14 Nov 2024 Dua Proyek di Taman Griya Tuai Sorotan
Berita Foto
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Persiapan Padudusan Agung
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Ngerumpi Menuju Diskusi
śarīravāṅmanobhiryatkarmā prārabhate naraḥ nyāyyaṁ vā yadi vā kāryaṁ tasmin siddhiryathāśritā. (Santi Parva, 12.75)