Tag: DPR RI
DENPASAR, NusaBali - Kandidat incumbent Anggota DPR RI dapil (daerah pemilihan) Bali dari Fraksi Demokrat, Putu Supadma Rudana buka suara soal kepastian bertarung di Pemilu 2024 mendatang.
JAKARTA, NusaBali
Komisi II DPR RI menyetujui delapan Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Provinsi, termasuk RUU Provinsi Bali dalam Rapat Kerja (Raker) bersama dengan DPD RI dan Pemerintah yang dihadiri langsung oleh Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian di Ruang Komisi II DPR RI, Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen Senayan Jakarta, Rabu (29/3).
JAKARTA, NusaBali
Anggota Komisi III DPR RI dari daerah pemilihan (dapil) Bali Wayan Sudirta menyoroti sikap kejujuran seorang calon hakim agung.
DENPASAR, NusaBali
Disela kunjungan kerja ke Bali, Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Fraksi Gerindra, Mohamad Hekal, mendatangi rumah keluarga mendiang I Putu Eka Astina, alias Tu Pekak, 41, di Jalan Nangka, Gang Kenari VII Nomor 20, Dangin Puri Kaja, Denpasar Utara pada Minggu (26/3).
DENPASAR,NusaBali
DPR RI meraih penghargaan Public Relation Indonesia Award (PRIA) 2023 untuk kategori Media Cetak dan Online Terpopuler 2023 dalam sub-kategori lembaga negara di Bali, Jumat (17/3).
'Pemilu 2024 nanti saya mau kita naik kelas, jangan berhenti dalam kelas, apalagi turun kelas'
Masinton menyatakan, PDIP sangat terbuka menjalin kerja sama dengan sejumlah partai politik (parpol).
Undang-Undang Nomor 6 tahun 2014 tentang Desa (UU Desa) bisa segera masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) Prioritas 2023 guna mengakomodasi aspirasi dari para perangkat desa tersebut
JAKARTA, NusaBali
Anggota Komisi III DPR RI dari daerah pemilihan (dapil) Bali, Wayan Sudirta menilai, Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) adalah sebuah lembaga strategis.
JAKARTA, NusaBali - Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan beberapa resolusinya untuk Tahun Baru 2023. Puan berharap tahun 2023 menjadi tahun yang harmoni untuk menyambut Pemilu 2024.
DENPASAR, NusaBali - Ancaman terhadap pariwisata Bali bukan lagi datang dari daerah-daerah pesaing yang disebut-sebut sebagai ‘Bali Baru’.
Juita memaparkan, dengan adanya Bacaleg DPR RI yang potensial, NasDem Karangasem tambah termotivasi, minimal mampu mempertahankan 9 kursi di DPRD Karangasem
JAKARTA, NusaBali - Ketua DPR RI Puan Maharani mengucapkan selamat memperingati Hari Ibu kepada seluruh perempuan Indonesia.
AMLAPURA, NusaBali - Ketua DPD Demokrat Bali Made Mudarta mengikrarkan diri siap maju sebagai calon anggota legislatif DPR RI di Pemilu Legislatif 2024.
AMLAPURA, NusaBali - Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi PDIP I Ketut Kariyasa Adnyana bersama BKKBN Bali dan Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana Karangasem, gencar sosialisasi menekan angka stunting di Karangasem dengan melibatkan murid SMA dam SMK.
‘Kami bidik 2 kursi DPR RI di dapil Bali. Minimal aman lah 1 kursi. Maka segala potensi kader, kami akan upayakan maksimal’
DENPASAR, NusaBali.com - Pinisepuh Perguruan Sandhi Murti, I Gusti Ngurah Harta mengakui siap bertarung menjadi calon legislatif untuk memperebutkan kursi DPR RI Dapil Bali di Pemilu Legislatif (Pileg) 2024 mendatang.
DENPASAR,NusaBali
Anggota Komisi XI DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan (PDIP) dapil Bali I Gusti Agung Rai Wirajaya roadshow di Kabupaten Jembrana.
‘Sangat realistis dengan tujuan agar kinerja kades menjadi optimal dalam pembangunan desa’
‘Utusan golongan itu, bisa dari ormas atau lembaga agama semisal MUI, PGI, Walubi, PHDI’
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.