Tag: Sanur
DENPASAR, NusaBali - Sebanyak 512 siswa SMP negeri dan swasta Kota Denpasar gelar jambore Pramuka Penggalang Kwarcab (Jamcab) selama empat hari di Duwe Griya Gede Delod Pasar, Intaran, Desa Sanur Kauh, Kecamatan Denpasar Selatan.
SEMARAPURA, NusaBali - Menjelang Hari Raya Kuningan, warga Kecamatan Nusa Penida, Klungkung mulai pulang kampung sejak Kamis (10/8). Mereka menyeberang dengan fast boat lewat Pelabuhan Sanur, Denpasar maupun Pelabuhan Kusamba, Kecamatan Dawan, Klungkung.
DENPASAR, NusaBali - Duo tersangka pelaku pembunuhan Gurmej Singh, 21 dan Ajaypal Singh, 21, mengungkapkan pengakuan baru.
Wisatawan menyaksikan keindahan layang-layang saat Sanur International Kite Festival di Pantai Mertasari, Denpasar, Bali, Rabu (12/7/2023).
Pelaku ditangkap di rumahnya di Gerogak, Buleleng, pada Sabtu (24/6). Sementara motornya diamankan di kosnya di Gelogor Carik, Denpasar.
Puluhan pecinta satwa dilindungi beserta wisatawan mancanegara, wisatawan domestik dan warga pesisir Sanur melepas liarkan kurang lebih 64 ekor penyu berbagai jenis saat peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia di Pantai Sindu, Sanur, Denpasar Selatan, Sabtu (10/6) pagi.
DENPASAR, NusaBali - Mayat seorang pria tanpa identitas (Mr X) ditemukan mengambang di tengah laut dekat Pantai Duyung, Sanur, Denpasar, Rabu (24/5). Mayat menggunakan pelampung yang diduga pemancing itu ditemukan dengan kondisi mulut berbusa sekitar pukul 16.30 Wita.
DENPASAR, NusaBali - Penganiayaan berujung maut yang dilakukan oleh Gurmej Singh, 21 dan Ajaypal Singh, 21 di salah satu rumah kontrakan di Jalan Tukad Bilok, Yang Banteng, Desa Sanur Kauh, Kecamatan Denpasar Selatan karena tak tahan dihina dan dimaki oleh Fitran Robby Firdaus, 39 (korban meninggal dunia).
DENPASAR, NusaBali - Jenazah Fitran Robby Firdaus, 39, korban dugaan kasus pembunuhan di Jalan Tukad Bilok Gang Banteng, Sanur Kauh, Denpasar Selatan, belum diautopsi. Hal ini dikarenakan hingga kini belum ada permintaan atau arahan dari kepolisian untuk melakukan autopsi.
DENPASAR, NusaBali - Tim gabungan dari Polsek Denpasar Selatan, Polresta Denpasar, Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai, dan Polda Bali tidak membutuhkan waktu lama menangkap dua terduga pelaku pembunuhan sadis di sebuah rumah kontrakan, Jalan Tukad Bilok Gang Banteng Nomor 1, Desa Sanur Kauh, Kecamatan Denpasar Selatan yakni AS, 21, dan GS, 24.
DENPASAR, NusaBali.com - Tim gabungan dari Polsek Denpasar Selatan, Polresta Denpasar, Polda Bali, dan Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai tidak membutuhkan waktu lama untuk menangkap dua warga negara India terduga pelaku pembunuhan sadis yang terjadi di sebuah rumah kontrakan di kawasan Sanur.
DENPASAR, NusaBali - Walikota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara menghadiri hari pertama gelaran Bali Rockin Blues Festival 2023 di Pantai Mertasari, Sanur, Kecamatan Denpasar Selatan, Jumat (5/5).
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)