Tag: Cagub
Golkar akhirnya buka sinyal soal siapa pasangan calon yang akan diusung menghadapi jago PDIP, Wayan Koster-Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati alias Cok Ace (Paket Koster-Ace), di Pilgub Bali 2018.
Dauh Wijana sebut digaetnya Cok Ace sebagai tandem Wayan Koster, tidak berdampak sistemik terhadap kekuatan Golkar di Gianyar
Suhu politik menjelang kontestasi Pilkada Gubernur (Pilgub) Bali 2018 mulai dihangatkan dengan munculnya bursa kandidat yang terbagi menjadi dua kriteria.
Layaknya fit and proper test, tiap kandidat akan mendapat kesempatan masing-masing 20 menit mengurai visi dan misinya bagi Bali.
Kandidat Calon Gubernur (Cagub) Bali yang diusung Golkar ke Pilgub 2018, I Ketut Sudikerta, diam-diam sudah disiapkan tandemnya di posisi Calon Wakil Gubernur (Cawagub).
Satu lagi tokoh non partai yang bersiap maju sebagai kandidat Calon Gubernur (Cagub) Bali ke Pilgub 2018.
Gerindra berwacana tandemkan Rai Mantra dengan kader Gerindra, salah satunya kemungkinan Ketua DPD Gerindra Bali, IB Putu Sukarta.
Politisi senior PDIP yang kini Ketua DPRD Bali 2014-2019, Nyoman Adi Wiryatama, mendapat dukungan dari kepala desa (Perbekel) se-Kabupaten Tabanan untuk maju sebagai Calon Gubernur (Cagub) Bali di Pilgub 2018.
PKPI akan melakukan penjajakan kepada partai lain untuk ikut mendukung Pasek maju di Pilgub 2018. Bahkan tidak menutup kemungkinan mendorongnya lewat jalur independent.
AMPG Bali sebagai organisasi sayap Partai Golkar di Bali, sudah terbukti beberapa kali sukses dalam mengawal setiap perhelatan demokrasi di Bali.
Saat ini Adi Wiryatama lebih intens keliling memenuhi undangan masyarakat saja dalam kapasitas sebagai Ketua DPRD Bali.
Partai Golkar Provinsi Bali terus memanaskan mesin partai. DPD I Partai Golkar Bali membentuk Badan Koordinator Pemenangan Pemilu (BKPP) dan membentuk Ikatan Istri Ketua Partai Golkar (IIKPG) se–Bali.
Kandidat Cagub Bali dari Partai Golkar di Pemilihan Gubernur-Wagub (Pilgub) Bali 2018, I Ketut Sudikerta yang dijuluki Sudikerta Gubernur Bali (SGB) terus melakukan roadshow menemui krama adat di sejumlah desa pakraman di Bali.
Golkar Badung akan melakukan rapat dengan seluruh jajaran partai di Badung dalam rangka mengamankan keputusan partai untuk Pilkada 2018.
Kablet menegaskan dirinya tunduk dengan instruksi dan perintah partai, patuh dengan mekanisme di organisasi, termasuk saat Pilgub Bali nanti.
Bermula di Kabupten Badung, Relawan Koster Bali Satu (KBS) terus melebarkan sayapnya.
PDIP Bangli mengaku tidak terpengaruh dengan sebaran baliho Ketua DPD I Ketut Sudikerta, yang dijagokan Golkar maju dalam Pilgub 2018.
Pilgub Bali 2018 mendatang sudah banyak memunculkan kandidat calon.
Pertarungan dua kandidat calon gubernur (Cagub) Bali 2018, benar-benar mulai menghangat.
Kandidat Calon Gubernur (Cagub) Bali untuk Pilgub 2018 terus bermunculan. Setelah mantan Pangdam IX/Udayana Letjen TNI (Purn) Wisnu Bawa Tenaya menyatakan siap berlaga di Pilgub Bali 2018, kini giliran anggota Senator Shri I Gusti Ngurah Arya Wedakarna MWS yang siap tarung.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)