Tag: Pilgub Bali
Kekuatan saksi Koster-Ace dan Mantra-Kerta di TPS, 5 banding 1. Tapi, Mantra-Kerta punya tim pemantau dengan teknologi di tiap kecamatan
Revisi Perda Desa Pakraman, Tingkatkan Bantuan, Bangun Wantilan se-Bali
Pola Satu Jalur Bakal Percepat Pembangunan di Klungkung
Calon Gubernur Bali Nomor Urut 2, Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra, bersama pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Klungkung Nomor Urut 2, Nyoman Suwirta dan Made Kasta (Suwasta) menghadiri kampanye di GOR Nusa Penida, Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Bali, Selasa (8/5/2018).
Beberapa oknum tenaga kontrak di Pemkab Badung diduga ikut kampanye dalam Pilgub Bali 2018. Kampanye itu mereka ikuti saat jam kerja.
Calon Komisioner KPU Bali Bebas dari Unsur Parpol
Kemarin Pilih Simakrama ke Nusa Penida
Calon Gubernur (Cagub) Bali nomor urut 1, Wayan Koster alias Koster Bali Satu (KBS) mengaku prihatin melihat kantor Ombudsman Republik Indonesia (ORI) Perwakilan Bali yang dinilai tidak representatif
Guna mencegah terjadi kecurangan di Pilgub Bali, 27 Juni 2018 nanti, DPD II Golkar Karangasem menggelar pelatihan saksi, khusus untuk yang bertugas di Kecamatan Karangasem, menghadirkan 187 saksi bertugas di 186 TPS.
Koster-Ace Gulirkan Program Wifi Gratis Seluruh Bali
Cagub Bali nomor urut 2 yang diusung Golkar-Demokrat-Gerindra-NasDem-PKS-PBB , yakni Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra menyempatkan diri pulang ke tanah kelahirannya di Banjar/Desa Duda, Kecamatan Selat, Karangasem, Minggu (6/5).
Ribuan warga perantauan asal Karangasem yang tinggal serta berdomisili di Denpasar dan populer dengan sebutan Golongan Karangasem (Golkar) menyatakan kebulatan tekad mendukung, memilih juga memenangkan Pasangan Calon (Paslon) Gubernur-Wakil Gubernur nomor urut 1, Wayan Koster-Tjokorda Oka Arta Ardana Sukawati (KBS-Ace).
Generasi milenial di wilayah Kabupaten Badung memiliki sikap yang terbuka dan wawasan luas dalam menentukan pilihannya pada Pilgub Bali 2018.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Badung mulai membersihkan kotak suara untuk persiapan Pilgub Bali pada 27 Juni 2018 mendatang.
Gung Gerana hanya sebagai salah satu contoh saja keberhasilan Golkar menggaet sejumlah tokoh partai yang sebelumnya punya latar belakang Golkar.
Tak dipungkiri jika terjadi ketimpangan destinasi wisata antara Bali selatan dan Bali utara, barat dan timur.
Tolak reklamasi yang dilontarkan pasangan Cagub-Cawagub nomor urut 2 Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra- I Ketut Sudikerta (Mantra-Kerta) dalam Debat Cagub-Cawagub Bali 2018 di Hotel Goodway Kuta, Sabtu (28/4) lalu, menggelitik Panglingsir Puri Pemecutan Ida Tjokorda Pemecutan XI.
Ribuan massa tumpah ruah memadati dua titik yang menjadi lokasi kampanye akbar, pasangan calon Gubernur Bali nomor urut 2, Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra-I Ketut Sudikerta (Mantra-Kerta) di kawasan Sanur, Rabu (2/5).
Tekan Kemiskinan, Dorong Percepatan Pembangunan Infrastruktur di Buleleng
Sembari memperingati Milad ke-86 Pemuda Muhammadiyah Bali mengadakan diskusi politik dan kebangsaan terkait peran serta politik umat Islam dalam membangun Bali.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.