Tag: Perolehan Medali
Gagal Tambah Medali Emas, Indonesia Tetap Kokoh di Posisi Empat
Indonesia Sapu 14 Emas dari Cabang Primadona Pencak Silat
Komang Suartana Masih Berada di Posisi 7
Tim bola basket putri Indonesia gagal menembus posisi lima besar setelah dikalahkan Kazakhstan 93-65 dalam pertandingan yang digelar di Hall Basket Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (28/8).
Indonesia sukses sapu 2 medali emas, 2 perak, dan 4 perunggu dari cabang primadona bulutangkis dalam Asian Gamesa XVIII di Jakarta-Palembang, 18 Agustus-2 September 2018.
Dua hari sebelum tarung memperebutkan medali emas nomor seni ganda putri pencak silat Asian Games 2018, pasangan Ni Made Dwi Yanti/Sang Ayu Ketut Sidan Wilantari sempat dikunjungi petinggi KONI Bali di penginapan atlet
Karateka Cok Istri Raih Perunggu, Bupati Klungkung Beri Apresiasi
Memang persaingan sangat ketat, tapi saya optimistis Coki mendapatkan medali. Sebab ia peraih perak pada Kejuaraan Asia di Jordan 2018.
Christopher Rungkat/Aldila mengukir sejarah dengan tinta emas di Asian Games XVIII 2018 di Jakarta – Palembang.
Para pemain konsisten menjalankan instruksi pelatih. Mereka sporadis menyerang dan sesekali mundur untuk memancing pemain lawan
Dalam pertandingan internasional, kami belum pernah bertemu Jepang. Sekali bertemu menang, tentu ini sangat bagus. Apalagi skornya terpaut jauh.
Atlet taekwondo andalan Indonesia, Defia Rosmaniar, 23, tampil sebagai penyumbang medali emas pertama bagi kontingen Merah Putih dalam Asian Games XVIII 2018 di Jakarta-Palembang.
Timnas putra-putri Indonesia menelan kekalahan telak dari lawan-lawannya penyisihan cabang olahraga bola tangan Asian Games 2018, di GOR POPKI, Cibubur, Selasa (14/8) siang WITA.
Timnas polo air putri Indonesia merebut kemenangan tipis 9-8 atas Hongkong dalam laga keduanya pada Asian Games 2018 di Stadion Akuatik Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (17/8).
Kadek Pratita Citta Dewi tampil membela Indonesia di Asian Games XVIII 2018 bersama dua pebasket putri Bali lainnya, Putu Eka Liana Febiananda dan Dewa Ayu Made Sriartha Kusuma Dewi. Bedananya, Pratita turun di basket 5x5, sementara Eka Liana dan Sriartha di basket 3x3
Dari hitung-hitungan Kemenpora, 16-20 medali emas itu dapat diraih dari 134 nomor 11 cabang olahraga Asian Games.
Hasil perunggu Diatmika melalui perjuangan berat. Nilai angkatannya sempat saling kejar dengan atlet angkat besi asal DKI Jakarta.
Bali rangking lima setelah di bawah Inkai dari Jawa. Namun dari luar Jawa masih menjadi penguasa papan atas. Tetap bersyukur bertahan di papan atas.
Perenang Bali meraih lima perak dan tiga perunggu dalam ASEAN School Games (ASG) 2018 yang berlangsung di Malaysia.
Tuan rumah Indonesia targetkan tembus peringkat 10 besar dalam pesta olahraga multievent empat tahuanan se-Asia ‘Asian Games XVIII 2018’ di Jakarta-Palembang, 18 Agustus hingga 2 September mendatang.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)