Tag: Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI)
JAKARTA, NusaBali - Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) mengirimkan 18 atlet muda untuk mengikuti Kejuaraan Panjat Tebing tingkat Asia di Jamshedpur, India, pada 14-17 November 2024. Kejuaraan mempertandingkan tiga disiplin, yaitu Lead, Boulder, dan Speed.
BANDA ACEH, NusaBali - Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) menyiapkan atlet asal Bali, Desak Made Rita Kusuma Dewi untuk mengikuti Piala Dunia Panjat Tebing di Seoul, Korea Selatan, pada 2-6 Oktober 2024.
JAKARTA, NusaBali - Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) menyiapkan sembilan atlet untuk mengikuti kejuaraan kualifikasi Olimpiade Paris 2024 di Budapest, Hungaria, pada 20-23 Juni.
JAKARTA, NusaBali - Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) menargetkan adanya tambahan atlet yang lolos ke Olimpiade Paris 2024. Target itu akan dikejar melalui kejuaraan kualifikasi IFSC Climbing Olimpic Qualifier di China, 15-20 Mei 2024.
BEKASI, NusaBali -Atlet panjat tebing nomor speed putri Desak Made Rita Kusuma Dewi mengungkapkan pendampingan psikologis dari Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) sangat membantu. Hal itu dirasakan membantu dirinya fokus dan bersemangat menjalani latihan persiapan Olimpiade 2024.
JAKARTA, NusaBali - Ketua Umum Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) Yenny Wahid optimistis Indonesia bisa kembali meloloskan atlet panjat tebing ke Olimpiade Paris 2024.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)