Tag: Tradisi
MANGUPURA, NusaBali.com - Desa Adat Tumbak Bayuh, Kecamatan Mengwi menggelar tradisi Perang Gandu di Jaba Pura Desa lan Puseh Tumbak Bayuh saat Tumpek Uye atau Tumpek Kandang pada Saniscara Kliwon Uye, Sabtu (21/10).
TRADISI sering dialihtukar maknanya dengan budaya, tanpa dipahami perbedaannya. Sederhananya, tradisi adalah kebiasaan turun temurun dan menjadi bagian dari kehidupan suatu kelompok masyarakat.
Tidak ada ritual dan syarat khusus untuk pelaksanaan tradisi Ngigel Desa ini, pakem tarian yang dibawakan dan pakaian yang digunakan juga diserahkan ke krama
MANGUPURA, NusaBali - Tradisi Upacara Aci Tabuh Rah Pengangon di Desa Adat Kapal, Kecamatan Mengwi digelar pada Purnamaning Sasih Kapat, Sukra Pon Tambir, Jumat (29/9) sore.
Tradisi unik akan terus untuk dijaga eksistensinya, terlebih Tradisi Mengarak Sokok sudah ditetapkan sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) secara nasional
Tradisi ini di era modern mengalami pergeseran, mempelai yang awalnya harus jalan kaki menuju sungai, kini cukup membersihkan diri di kamar mandi atau nunas tirta
SINGARAJA, NusaBali - Dinas Kebudayaan (Disbud) Buleleng meluncurkan aplikasi Gerakan Pelestarian Tradisi (Genta) untuk melestarikan dan mempromosikan tradisi-tradisi yang ada di kabupaten ini. Aplikasi ini akan menyajikan informasi terperinci mengenai tradisi-tradisi di setiap desa di Buleleng.
SEORANG pamedek menghunjamkan keris ke tubuhnya (Ngurek) mewarnai prosesi tradisi Ngerebong di Pura Agung Petilan Pengerebongan, Kesiman, Denpasar Timur pada Redite Pon Medangsia, Minggu (20/8).
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)