Tag: Desa Adat
SINGARAJA, NusaBali
Rencana pengukuhan Bendesa Desa Adat Pengastulan terpilih, di Kecamatan Seririt, Buleleng, Rabu (26/5) nanti, menuai penolakan.
DENPASAR, NusaBali
Desa adat di Bali diusulkan boleh mengelola wewidangan (wilayah) dalam bentuk pengelolaan utsaha (usaha) dengan pihak ketiga.
Kakak kandung dan ibu kandung juga menolak I Komang Alit Suryawan sebagai Bendesa Adat Selumbung.
MENANGGAPI berita di koran NusaBali edisi Kamis, 6 Mei 2021, dengan judul, ‘Kisruh LPD Desa Adat Serangan, Kejari Turun Tangan’, maka dengan ini kami Baga Pawongan Prajuru Desa Adat Serangan, meluruskan mengenai kisruh LPD Desa Adat Serangan sesuai fakta-fakta yang ada.
DENPASAR, NusaBali
Majelis Desa Adat (MDA) Provinsi Bali mengeluarkan pernyataan tegas terhadap penutupan Ashram Hare Krisna di Jalan Bypass Ngurah Rai, Padanggalak, Denpasar Timur oleh Desa Adat Kesiman.
Bendesa Surata harus berupaya untuk memastikan sikap masing-masing banjar. Terutama tentang visi desa adat ke depan terkait mempersatukan krama.
GIANYAR, NusaBali
Pura Puseh,Desa Adat Batuan, Kecamatan Sukawati, Gianyar, terkenal menjadi salah satu pura yang diminati wisatawan untuk berkunjung.
NEGARA, NusaBali
Perusahaan Daerah (Perusda) Bali melalui kerja sama dengan pihak swasta, PT Surya Sanjaya, berencana merancang usaha pengelolaan air limbah domestik terintegrasi di seluruh Bali.
SEMARAPURA, NusaBali
Kejaksaan Negeri (Kejari) Klungkung mengatensi serius kasus dugaan penyimpangan dana LPD Desa Adat Ped, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung.
TABANAN, NusaBali
Jabatan Bendesa Adat Bedha, mewilayahi tiga kecamatan yakni Kecamatan Tabanan, Kediri, dan Kerambitan, dengan 38 banjar adat, I Nyoman Surata, berakhir tahun 2021.
MANGUPURA, NusaBali
Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta, menyoroti keberadaan Lembaga Perkreditan Desa (LPD) sebagai soko guru masyarakat adat yang harus dikelola dengan baik.
NEGARA, NusaBali
Gedung Majelis Desa Adat (MDA) Kabupaten Jembrana di
Jalan Ngurah Rai, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, Jembrana,
telah diresmikan pada Jumat (26/2) lalu.
SEMARAPURA, NusaBali
Bupati Klungkung I Nyoman Suwirta menandatangani dan mengukuhkan Awig- awig Desa Adat Umasalakan, Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung, bertempat di balai desa setempat, Saniscara Pon Gumbreg, Sabtu (13/3).
SINGARAJA, NusaBali
Belasan orang yowana di wewidangan Desa Adat Sukasada, mengikuti wimbakara ngwacen aksara Bali (lomba membaca akasara Bali,red), Kamis (25/2) pagi kemarin di wantilan Pura Desa Sukasada.
SINGARAJA, NusaBali
Majelis Desa Adat (MDA) Kabupaten Buleleng memutuskan tak lagi melakukan mediasi sengketa setra dua desa adat di Desa Baktiseraga, Kecamatan/Kabupaten Buleleng.
GIANYAR, NusaBali
Desa Adat Saba, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar menunda sejumlah pembangunan di Pura Kahyangan Tiga.
DENPASAR, NusaBali
DPD I Golkar Bali menerbitkan buku ‘Pemajuan dan Penguatan Desa Adat’ dari tinjauan aspek regulasi.
AMLAPURA, NusaBali
Desa Adat Selat, Kecamatan Selat, Karangasem menggelar Usaba Dimel di Pura Dalem pada Redite Umanis Ukir, Minggu (14/2).
SINGARAJA, NusaBali
Pemerintah Desa (Pemdes) Baktiseraga, Kecamatan/Kabupaten Buleleng, menggelar mediasi polemik pemanfaatan setra Desa Adat Tista dan Desa Adat Bangkang, Rabu (10/2) pagi.
Pasar adat ini dipinjam oleh Pemda Gianyar menjadi Pasar Gianyar, karena bangunannya punya Pemda.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.