Tag: RAB
NEGARA, NusaBali - Rencana Pemkab Jembrana untuk membangun sirkuit road race di Anjungan Cerdas Rambut Siwi (ACR), Desa Yehembang Kangin, Kecamatan Mendoyo, terus berproses. Rencana pembangunan telah diusulkan ke Pemkab Badung dengan nilai rencana anggaran biaya (RAB) sebesar Rp 12 miliar.
AMLAPURA, NusaBali - Kepala Bagian Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) Setdakab Karangasem I Gusti Bagus Budiadnyana menyatakan baru menerima 2 paket pekerjaan untuk dilelangkan. Semestinya, paket lelang jasa konstruksi sudah masuk ke Bagian PBJ sehingga cukup waktu untuk melakukan pengerjaan.
AMLAPURA, NusaBali - Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta membagikan bantuan hibah secara simbolis, melalui program Angelus Bhuana sebesar Rp 47,2 miliar di Lapangan Umum Banjar/Desa Kubu, Kecamatan Kubu, Karangasem, Jumat (27/10). Bantuan ini dari APBD Perubahan Pemkab Badung 2023.
Anggaran Rp 5 miliar ini digelontorkan untuk berbagai kegiatan, di antaranya pemberian sembako selama 3 bulan kepada keluarga kategori mengalami kemiskinan ekstrem.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
Badung 19 Dec 2024 DiskopUKMP Badung Siap Gelar Operasi Pasar
-
Badung 19 Dec 2024 BPKAD Badung Tegaskan Sudah Transfer
-
-
-
Berita Foto
Menyongsong Libur Nataru
Pemasangan Biopori ‘Anti Banjir’
Air Mancur Tukad Badung ‘Macet’
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Ada atau Tidak Ada?
yeyaṃ prete vicikitsā manuṣye- ‘stītyeke nāyamastīti caike, etadvidyāmanuśiṣṭastvayā’haṃ varāṇāmeṣa varastṛtīyaḥ. (Kathopanishad, 1.1.20)