Tag: I Wayan Sutirka
BANGLI, NusaBali - Bali banyak memiliki daerah yang menjadi kantong- kantong pembuatan produk kerajinan. Diantaranya kerajinan anyaman bambu. Salah satu sentra kerajinan anyaman bambu adalah Desa Kayubihi, Kecamatan/Kabupaten Bangli. Sokasi -anyaman berbentuk persegi, yang lumrah dikenal sebagai ‘sokasi bangli’ diantara jenis kerajinan karya dari perajin Kayubihi.
BANGLI, NusaBali - Pasraman Jayapangus di Banjar Adat Sima Siladan, Desa Tamanbali, Kecamatan Bangli, tidak hanya mengajarkan seni dan budaya. Pasraman ini juga mengajarkan peserta agar peduli lingkungan. Syarat mereka yang ingin ikut kegiatan pasraman, cukup membawa sampah yang ditemukan di jalan dari rumah menuju tempat pasraman.
Topik Pilihan
-
Denpasar 27 Nov 2024 KPU Denpasar Musnahkan 4.770 Surat Suara
-
Badung 27 Nov 2024 Bupati: Audit Wajib untuk Semua LPD
-
Badung 27 Nov 2024 Antisipasi Banjir Saat Musim Hujan
-
Denpasar 26 Nov 2024 Distribusi Logistik Pilkada Dikawal Polisi
-
-
-
-
-
Berita Foto
Peringatan Hari Guru
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Perang Abadi
Sang dhiramrih ayuddha rana tapabrata makalaga wirasadripu Lagy abyuha samadhitattwaguna wahana nira karunadidharana Sanmudra dhwaja singhanada japamantra waradhanuh acintyabhawana Bodhijnana sarottamanhilanaken ripu makaphala dharmasunyata. (Kunjarakarna Dharmakathana, 1.1)