Tag: BPBD Karangasem
AMLAPURA, NusaBali - Guna mengantisipasi terjadi tanah longsor dan pohon tumbang di jalur Pura Besakih, selama Karya Ida Bhatara Turun Kabeh, BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem menyiagakan alat berat jenis eskavator, mobil derek, dan mobil crane.
AMLAPURA, NusaBali - Rumpun bambu di dua lokasi tumbang hingga menutup jalan di Banjar Putung, Desa Duda Timur, Kecamatan Selat, Karangasem. Satu lagi di Banjar Triwangsa, Desa Macang, Kecamatan Bebandem. Kedua rumpun bambu itu ditangani secara mandiri, tanpa dukungan petugas BPBD Karangasem.
Karena bencana itu, akses jalan kabupaten lebar 5 meter di Banjar Jatituhu itu mengakibatkan kendaraan roda empat sulit berpapasan.
AMLAPURA, NusaBali - Tiga bangunan terbakar bertepatan perayaan Galungan, Buda Kliwon Dungulan, Rabu (28/2). Tiga bangunan ini di tempat berbeda. Sehari sebelumnya, bertepatan penampahan Galungan, Anggara Wage Dungulan, Selasa (27/2) juga terjadi kebakaran di Banjar Bugbug Tengah, Desa Bugbug, Kecamatan Karangasem.
AMLAPURA, NusaBali - Petugas BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem memantau Pura Gunung Sari, Banjar Wangsean, Desa Wisma Kerta, Kecamatan Sidemen, Karangasem, Kamis (15/2). Pemantauan ini menyusul pura tersebut tersambar petir hingga palinggih Gedong Pratima ukuran 3 meter x 3 meter, terbakar.
AMLAPURA, NusaBali - BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem membantu 5 KK atau 25 jiwa korban banjir di Banjar Darmawinangun, Desa Tianyar, Kecamatan Kubu, Karangasem, Selasa (13/2). Penyaluran bantuan dikoordinasikan Kepala Pelaksana BPBD Ida Ketut Arimbawa didampingi Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik I Wayan Soko Wijaya.
AMLAPURA, NusaBali - BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem bekerja sama dengan pemerintah Australia untuk membentuk Desa Adat Tangguh Bencana. Kerja sama ini diwujudkan di Bale Desa Adat Temukus, Desa Besakih, Kecamatan Rendang, Karangasem, Minggu (4/2).
Penerbitan SK tenaga kerja kontrak ini didasari evaluasi kerja atau penilaian atas kinerja selama setahun sebelumnya. Di samping itu juga melihat sejauh mana ketersediaan anggaran.
AMLAPURA, NusaBali - Tembok panyengker rumah milik I Wayan Wirnata di Banjar Tista Gede, Desa Tista, Kecamatan Abang, Karangasem, roboh, Jumat (26/1) pukul 13.30 Wita. Material tembok ini menimpa rumah tetangganya, I Gede Astika.
AMLAPURA, NusaBali - BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem menangani dua pohon tumbang, salah satunya menimpa bangunan Bale Banjar Adat Pangleg, di Desa Jungutan, Kecamatan Bebandem, Karangasem Rabu (24/1) pukul 08.20 Wita. Pohon kapuk panjang 35 meter dan diameter 40 cm yang tumbang di Banjar Pangleg akibat tiupan angin kencang.
AMLAPURA, NusaBali - BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem menangani 4 pohon tumbang di empat lokasi berbeda, Sabtu (13/1). Pohon tumbang menimpa dua bangunan dan melintang di jalan raya di tiga kecamatan. Semua kejadian telah tuntas tertangani, di bawah koordinasi Kepala Pelaksana BPBD Karangasem, Ida Ketut Arimbawa.
AMLAPURA, NusaBali - Petugas BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem menangani tiga pohon tumbang di Banjar Perangsari Kelod, Desa Duda Utara, Kecamatan Selat, Karangasem, Senin (8/1). Sambil penanganan, petugas juga memberikan paket bantuan kepada korban bencana.
AMLAPURA, NusaBali - Pohon nangka panjang 15 meter dan diameter 40 cm, milik I Nengah Wage, tumbang. Pohon menimpa gudang pasir beratap spandek milik I Wayan Berata di Banjar Susut, Desa Muncan, Kecamatan Selat, Karangasem, Kamis (28/12) pukul 05.40 Wita.
AMLAPURA, NusaBali - Tiga pohon tumbang dalam waktu berbeda menimpa rumah, jalan raya, dan permandian. Tiga pohon ini telah dievakuasi oleh petugas BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem.
AMLAPURA, NusaBali - Tembok rumah milik warga I Wayan Tekek di Banjar Bunglaga, Desa Tianyar Tengah, Kecamatan Kubu, Karangasem, jebol, Sabtu (1612) pukul 10.30 Wita. Musibah terjadi setelah di banjar itu turun hujan lebat. Bagian pondasi bangunan tergerus air hingga jebol.
AMLAPURA, NusaBali - BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem membantu satu korban longsor dan dua korban kebakaran di tempat berbeda. Penyerahan bantuan untuk korban kebakaran rumah di Banjar Sega, Desa Bunutan, Kecamatan Abang, Karangasem, Rabu (13/12).
AMLAPURA, NusaBali - BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem mengevaluasi kegiatan penanganan empat lokasi bencana longsor, sejak Senin (4/12). Pendataan ini sekaligus sosialisasi anti bencana.
AMLAPURA, NusaBali - Sebuah dapur milik warga di Banjar Jungsri, Desa/Kecamatan Bebandem, Karangasem, Kamis (30/11) pukul 08.30 Wita, terbakar. Kebakaran ini terjadi beberapa menit setelah pemlik dapur memasak.
Warga membeli air per tanki isi 4.000 liter hingga Rp 400.000. Mahalnya air ini karena akses jalan sangat rusak.
AMLAPURA, NusaBali - Ratusan siswa SD mengikuti simulasi mitigasi bencana gempa bumi seminggu, Sabtu (4/11) - Selasa (21/11). Kegiatan ini dilaksanakan BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Karangasem.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)