Tag: BPBD Tabanan
TABANAN, NusaBali - Badan Penanggulangan Bencana (BPBD) Tabanan gelar simulasi gempa di SMPN 2 Tabanan pada Rabu (26/4). Simulasi yang dilakukan serangkaian Hari Kesiapsiagaaan Bencana Nasional (HKBN) ini sekaligus untuk meningkatkan kesiapsiagaan masyarakat dan petugas.
TABANAN, NusaBali
Kebakaran gudang kayu kembali terjadi di Tabanan. Kali ini gudang kayu milik I Gusti Made Purnama di Banjar Dinas Abianlalang, Desa Wanasari, Kecamatan Tabanan terbakar, Rabu (29/3) sekitar pukul 06.45 Wita.
TABANAN, NusaBali
Kebakaran hebat terjadi di Banjar Carik Padang, Desa Nyambu, Kecamatan Kediri pada Senin (13/2).
TABANAN, NusaBali
Di tengah kondisi cuaca yang siaga, empat mesin chainsaw BPBD Tabanan malah jebol. Alat yang digunakan untuk memotong kayu ini sudah dibawa ke bengkel untuk diperbaiki.
TABANAN, NusaBali - Hujan deras dan angin kencang membuat pohon bertumbangan di tiga titik di Tabanan pada Kamis (22/10).
TABANAN, NusaBali - Pemerintah Kabupaten Tabanan mendapat bantuan sembako dan tandon air (tangki air) dari CSR. Tangki air yang memiliki kapasitas 2.000 liter ini diserahkan ke BPBD Tabanan.
TABANAN, NusaBali - Pelatihan Satgas Kebencanaan Khusus Tim Reaksi Cepat (TRC) BPBD Tabanan mandeg sejak masa pandemi Covid-19.
TABANAN, NusaBali
Pura Hyang Api di Banjar Petiga Kangin, Desa Petiga, Kecamatan Marga, Tabanan, tertimpa pohon, Selasa (13/12).
TABANAN, NusaBali
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tabanan kembali meneruskan program Desa Tangguh Bencana.
TABANAN, NusaBali
Senderan jalan jurusan Suraberata – Belatungan di Banjar Delod Ceking, Desa Lumbung Kauh, Kecamatan Selemadeg Barat, Tabanan, ambles pada Selasa (8/11) sore.
Jembatan darurat di Sungai Yeh Panan dibangun H-1 upacara piodalan di Pura Beji Banjar Bongan Gede, Desa Bongan, Tabanan. Karena kondisi darurat itu, yang ke pura dibatasi hanya pamangku dan pangayah.
TABANAN, NusaBali
Komisi I, II, dan IV DPRD Tabanan bersama eksekutif menyelenggarakan rapat gabungan pada Selasa (25/10).
TABANAN, NusaBali
Bupati Tabanan Komang Gede Sanjaya meninjau lokasi bencana alam pada Selasa (18/10).
TABANAN, NusaBali
Guna mengantisipasi bencana alam di tengah cuaca ekstrem, Polres Tabanan menggelar apel gabungan siaga bencana di Mapolres Tabanan, Rabu (12/10).
TABANAN, NusaBali.com – Sepeda motor yang terseret arus air bah saat hendak melewati jembatan penghubung Desa Tibubiu, Kecamatan Kerambitan dengan Desa Tangguntiti, Kecamatan Selemadeg Timur pada Jumat (7/10/20222) malam sudah ditemukan Senin (10/10/2022) sekitar pukul 06.30 Wita.
TABANAN, NusaBali
Akses jalan ke Pura Dalem Desa Adat Sunantaya Desa/Kecamatan Penebel, Tabanan tertutup longsor. Longsor terjadi Sabtu (8/10) saat hujan deras.
TABANAN, NusaBali
Diduga karena korsleting listrik, sebuah rumah di Banjar Payuk Bangkah, Desa Sembung Gede, Kecamatan Kerambitan terbakar pada Senin (26/9).
TABANAN, NusaBali.com - Diduga karena penyakit yang dideritanya, I Gusti Ayu Puspa, 59, nekat mengakhiri hidupnya dengan cara melompat dari atas Jembatan Titi Gantung yang berlokasi di perbatasan Desa Cau Belayu, Kecamatan Marga Tabanan dengan Desa Sangeh, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung, tepatnya di Sungai Yeh Penet, Banjar/Desa Cau Belayu, Kecamatan Marga, Tabanan.
TABANAN, NusaBali - Tahun 2022 sebanyak 59 titik bencana bakal mendapat bantuan stimulan. Besaran anggaran itu senilai Rp 831 juta yang bersumber dari Bantuan Sosial Tidak Terencana.
TABANAN, NusaBali.com - Pohon beringin kembar keramat di Pura Puseh Ganggangan, Banjar Pagi, Desa Senganan, Kecamatan Penebel, Kabupaten Tabanan, tumbang pada Senin (27/6/2022) pagi.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)