Tag: Pura Jagatnatha
AMLAPURA, NusaBali - Pengurus WHDI (Wanita Hindu Dharma Indonesia) Karangasem melaksanakan upacara Majaya-jaya di Pura Jagatnatha Karangasem Jalan Ngurah Rai Amlapura, Redite Paing Pahang, Minggu (3/9), setelah setahun tertunda. Ida Pedanda Gede Ketut Pinatih, dari Griya Taman Suci, Banjar/Desa Jungutan, Kecamatan Bebandem, Karangasem, yang muput prosesi itu.
AMLAPURA, NusaBali - Tiga walaka melaksanakan upacara ekajati di sela-sela piodalan Pura Jagatnatha Karangasem, Purnama Katiga, Wraspati Wage Pujut, Kamis (31/8). Dengan upacara ini, tiga pamangku baru jadi tambahan di pura itu dari sebelumnya 6 pamangku.
DENPASAR, NusaBali - Progres perbaikan Pura Jagatnatha Denpasar sampai saat ini mencapai 65 persen. Bahkan saat ini tinggal pengerjaan kayu, atap, dan finishing untuk mengantisipasi musim hujan.
DENPASAR, NusaBali - Progres perbaikan Pura Jagathnata, Denpasar, cukup positif. Sampai saat ini perbaikan dipastikan mengalami deviasi positif sebesar 10 persen dari target awal hanya 32 persen. Saat ini pengerjaan perbaikan pura masih tahap pengerjaan fisik keseluruhan.
DENPASAR, NusaBali - Proses perbaikan Pura Jagatnatha Denpasar ditarget selesai sekitar 35 persen pada akhir Mei 2023 ini. Dari proses perbaikan tersebut, bangunan yang dibuat saat ini dirancang bertahan hingga 100 tahun.
Pemkot siapkan anggaran dengan pagu senilai Rp 15,4 miliar. Proyek ini direncanakan berjalan selama 200 hari kerja, terhitung dari 17 Maret hingga 2 Oktober 2023.
DENPASAR, NusaBali.com - Pura Agung Jagatnatha Denpasar akan menggelar kegiatan persembahyangan serangkaian Hari Raya Saraswati, yang jatuh pada Saniscara Umanis Watugunung, Sabtu (26/3/2022) besok.
NEGARA, NusaBali
Bupati Jembrana I Nengah Tamba berencana merehab Pura Jagatnatha Jembrana.
NEGARA, NusaBali
Bupati I Nengah Tamba berencana merenovasi bangunan Pura Jagatnatha Kabupaten Jembrana yang dinilai sudah usang.
AMLAPURA, NusaBali
Piodalan di Pura Jagatnatha Karangasem, Jalan Ngurah Rai, Amlapura tetap dilaksanakan, Purnama Katiga, Buda Umanis Julungwangi, Rabu (2/9) mendatang.
JAKARTA, NusaBali
Pura Jagatnatha Eka Kayangan di desa Dumoga Dua, kecamatan Dumoga Timur, kabupaten Bolaang Mongondow, provinsi Sulawesi Utara akan merayakan odalan pertama pada 5 Juli 2020.
Pelaksanaan Jembrana Festival (J-Fest) ke-2 serangkaian HUT ke 122 Kota Negara, resmi ditutup dalam acara malam resepsi di Stage Pura Jagatnatha Jembrana, Sabtu (1/9) malam.
Dua ormas besar ini menyatakan siap merapatkan barisan dan bersatu untuk menjadi garda terdepan menjaga Pulau Dewata.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.