Tag: Penanaman Padi
NEGARA, NusaBali - Puluhan anggota TNI dari Kodim 1617 Jembrana turun langsung ke sawah untuk membantu petani menanam padi di Subak Peh, Desa Kaliakah, Kecamatan Negara, Jembrana, Rabu (20/11). Kegiatan ini merupakan wujud nyata dukungan TNI dalam menjaga ketahanan pangan.
GIANYAR, NusaBali - Mewujudkan Asta Cita Presiden Prabowo Subianto terkait ketahanan pangan, Kapolsek Blahbatuh Kompol I Made Berata memimpin penanaman padi di Subak Poh Gading, Desa Keramas, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, Rabu (30/10).
SINGARAJA, NusaBali - Balai Penyuluh Pertanian (BPP) Kecamatan Sawan melakukan penanaman padi dengan metode Hazton berlokasi di Subak Lanyahan, Desa Kerobokan, Kecamatan Sawan, Buleleng, Senin (20/5) pagi.
SINGARAJA, NusaBali - Lahan percontohan seluas 40 are di Subak Desa Sambangan, Kecamatan Sukasada, Buleleng dibuka untuk menguji coba metode tanam padi Hazton sejak pertengahan Maret lalu. Metode teknologi ini dipilih karena dapat meningkatkan produktivitas dan hasil panen lebih maksimal.
JAKARTA, NusaBali - Presiden Joko Widodo (Jokowi) berjanji akan menambah subsidi pupuk, guna menjawab keluhan para petani soal kelangkaan pupuk yang mereka alami.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)