Tag: KPU Gianyar
GIANYAR, NusaBali - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Gianyar menemukan 777 berpotensi pemilih ganda dalam pencermatan daftar pemilih di Kabupaten Gianyar. Hal tersebut disampaikan Anggota Bawaslu Kabupaten Gianyar, Ni Luh Putu Reika Chrisyanti, Rabu (28/8).
GIANYAR, NusaBali - Paket Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Gianyar Anak Agung Ngurah Kakarsana-I Wayan Tagel Arjana (KATA) resmi mendapatkan rekomendasi dari Gerindra berupa dokumen B1 KWK. Paket KATA akan deklarasi di Pura Durga Kutri pada Buda Pahing Wariga, Rabu (28/8) hari ini.
GIANYAR, NusaBali - KPU Kabupaten Gianyar menggelar rapat pleno terbuka untuk rekapitulasi dan penetapan daftar pemilih sementara (DPS) untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) Bali serta Pilkada Gianyar 2024.
GIANYAR, NusaBali - Polres Gianyar melaksanakan acara rapat koordinasi eksternal Operasi Kepolisian Kewilayahan dengan Sandi Operasi Mantap Praja Agung 2024 menjelang pengamanan Pilkada serentak tahun 2024, Kamis (8/8). Kegiatan ini dihadiri Forkopimda Kabupaten Gianyar, Ketua KPU Kabupaten Gianyar, Ketua Bawaslu Gianyar, dan stakeholder lainnya bertempat di Aula Tribrata Polres Gianyar.
GIANYAR, NusaBali - Tahapan proses elektoral yang semakin kompleks, soliditas sumber daya manusia (SDM) menjadi salah satu faktor kunci yang menentukan keberhasilan penyelenggaraan pemilihan yang jujur, adil, dan transparan. SDM yang handal juga akan menjadi pilar penting dalam pengawasan pemilu.
GIANYAR, NusaBali - KPU Kabupaten Gianyar melaksanakan sosialisasi pendidikan Pemilih Perempuan di Wantilan Pura Gegaduhan, Desa Singakerta, Ubud, pada Senin (29/7). KPU mendorong peningkatan peran dan partisipasi pemilih, khususnya perempuan dalam Pemilihan Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur serta Bupati dan Wakil Bupati Gianyar tahun 2024.
Tahapan coklit telah berakhir di Gianyar. Tindak lanjut permasalahan telah diusulkan 165 saran perbaikan kepada KPU Gianyar
Pantarlih harus mencoklit data pemilih yang tercantum dalam formulir Model A-Daftar Pemilih.
GIANYAR, NusaBali - Semakin dekatnya perhelatan Pilkada Serentak 2024, KPU Kabupaten Gianyar melakukan proses pemutakhiran data pemilih. Dalam mendukung proses ini, KPU Gianyar akan merekrut Pantarlih (Petugas Pemutakhiran Data Pemilih) sebanyak 1.515 orang.
GIANYAR, NusaBali - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Gianyar melakukan peluncuran tahapan, jingle dan maskot untuk pemilihan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Gianyar di Pilkada 2024 di alun-alun Kota Gianyar, Minggu (2/6).
GIANYAR, NusaBali - KPU Kabupaten Gianyar tuntaskan tes wawancara untuk calon anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) untuk Pilkada Serentak 27 November 2024 mendatang. Proses seleksi wawancara ini dilaksanakan mulai 22 hingga 23 Mei 2024 di Sekretariat PPK (Kecamatan,red) se-Kabupaten Gianyar.
KPU Gianyar dituntut harus mendapatkan pelamar dua kali lipat dari kebutuhan 210 orang.
GIANYAR, NusaBali - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Gianyar mempersiapkan diri menghadapi Pilkada (Pemilihan Kepala Daerah) Serentak 27 November 2024 dengan merekrut badan ad hoc. KPU Gianyar ingin mengulangi sukses melaksanakan Pemilu 14 Februari 2024, salah satunya dengan tingkat partisipasi pemilih tertinggi di Bali.
GIANYAR, NusaBali - Dua Calon Anggota Legislatif (Caleg) DPRD Kabupaten Gianyar untuk Pemilu 2024 meninggal dunia sebelum hari pencoblosan, Rabu (14/2) hari ini. KPU Kabupaten Gianyar mengklaim telah menggelar rapat pleno perubahan Daftar Caleg Tetap (DCT) atas meninggalnya 2 caleg tersebut.
GIANYAR, NusaBali - Ribuan lembar surat suara Pemilu 2024 dibakar di depan gudang logistik KPU Kabupaten Gianyar di Desa Buruan, Kecamatan Blahbatuh, Selasa (13/2) pagi. Surat suara ini dimusnahkan karena jumlahnya lebih dari yang dibutuhkan. Beberapa di antaranya dalam kondisi rusak yang diketahui saat disortir.
Dewa Tagel mengapresiasi TPS percontohan di Banjar Peninjoan yang seluruh petugasnya perempuan.
GIANYAR, NusaBali - Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) di Banjar Peninjoan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Gianyar seluruhnya diisi oleh perempuan. Hal ini sebagai bagian penguatan peran perempuan di Pemilu 2024. KPPS seluruhnya perempuan di Banjar Peninjoan, Desa Batuan ini akan menjadi percontohan.
GIANYAR, NusaBali - Persiapan logistik pelaksanaan Pemilu tahun 2024 di Kabupaten Gianyar sudah 95%. Ketua KPU Gianyar I Wayan Mura mengatakan, logistik tinggal disebar ke 7 kecamatan. Targetnya tanggal 4 Februari 2024 semua logistik sudah terdistribusikan. Seluruh komponen surat suara sudah terpenuhi, saat ini masih loading bagi 3 kecamatan yang belum.
Hasil dari simulasi akan dijadikan acuan dalam pemungutan suara sesungguhnya pada 14 Februari 2024 mendatang
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.