Tag: AKBP Endang Tri Purwanto
NEGARA, NusaBali - Akhir pekan jelang Lebaran 2024 ini diperkirakan menjadi puncak masa arus mudik di Pelabuhan Gilimanuk. Per H-4 Lebaran, Sabtu (6/4), pemudik yang akan menyeberang ke Jawa semakin padat. Bahkan pada Sabtu dini hari kemarin, antrean kendaraan roda empat sempat mengular sepanjang 3,5 kilometer (km).
NEGARA, NusaBali - Operasi Ketupat Agung dalam rangka pengamanan Hari Raya Idul Fitri 2024 telah digelar mulai Rabu (3/4). Dalam operasi kali ini, pihak Polres Jembrana sendiri mengerahkan sebanyak 350 personel. Termasuk ada 6 pos yang didirikan di Jembrana untuk pengamanan arus mudik dan arus balik Lebaran.
NEGARA, NusaBali - Petugas gabungan Polsek Melaya dan Polres Jembrana berhasil menggagalkan upaya penyelundupan 18 ekor penyu hijau, Kamis (28/3) malam. Belasan penyu itu ditemukan diangkut sebuah mobil pick up di jalan pedesaan wilayah Banjar Bongan, Desa/Kecamatan Melaya, Jembrana.
NEGARA, NusaBali - Sebanyak 49 tim mulai tingkat SD hingga SMA/SMK se-Jembrana, mengikuti Turnamen Basket SMA Negeri 1 Negara (Smansa) Cup XIII/ 2024 di GOR Krisna Jvara, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, Jembrana, yang resmi dibuka pada Rabu (27/3).
NEGARA, NusaBali - Perang sarung yang biasa digelar sekelompok pemuda pada momentum bulan Ramadhan, menjadi atensi pihak Polres Jembrana. Sebagai antisipasi, pihak Polres termasuk Polsek jajaran se-Jembrana menggencarkan patroli ke daerah-daerah rawan.
Tiga tersangka diringkus karena percobaan penyelundupan shabu ke Rutan Negara. Salah seorang di antaranya adalah residivis kasus penipuan.
Para pelaku ini mengaku sudah beraksi sebanyak 14 kali di wilayah hukum Polda Bali.
NEGARA, NusaBali - Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto memberikan penghargaan kepada 31 personel berprestasi selama setahun terakhir. Penghargaan diberikan bersamaan dengan Upacara Korps Rapor Kenaikan Pangkat Perwira Pengabdian di Lapangan Apel Mapolres Jembrana, Jumat (1/3).
Suami siri dari MN, MS alias Ardi, masuk DPO. Ardi diduga adalah salah satu pengedar besar yang mengedarkan shabu di berbagai wilayah di Jembrana.
NEGARA, NusaBali - Polres Jembrana menggelar kegiatan pemeriksaan kesehatan (Rikkes) bagi seluruh personel dan ASN di Gedung Auditorium Jembrana, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, Jembrana, Kamis (22/2). Kegiatan ini diikuti sebanyak 324 orang, termasuk sang Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto.
NEGARA, NusaBali - Kapolda Bali Irjen Pol Ida Bagus Kade Putra Narendra melaksanakan monitoring pleno rekapitulasi suara Pemilu 2024 Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Pekutatan di Kantor Camat Pekutatan, Desa/Kecamatan Pekutatan, Jembrana, Rabu (21/2) sore. Kehadiran sang Kapolda ini memberikan support kepada anggotanya agar tetap semangat dalam bertugas.
NEGARA, NusaBali - Salah seorang nelayan, Temu Ponidi, 51, meninggal dunia setelah terjatuh ke laut di pinggiran Dermaga Pelabuhan Perikanan Nusantara (PPN) Pengambengan, Kecamatan Negara, Jembrana, Jumat (16/2) siang. Korban asal Desa Banyubiru, Kecamatan Negara, itu diduga mengalami serangan jantung.
NEGARA, NusaBali - Sehari pasca pemungutan suara, kotak suara Pemilu 2024 di Kabupaten Jembrana, telah digeser dari Panitia Pemungutan Suara (PPS) ke Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Kamis (15/2). Pergeseran kotak suara ke kecamatan itu dilakukan setelah seluruh proses perhitungan suara di 898 tempat pemungutan suara (TPS) se-Jembrana telah rampung dikerjakan hingga Kamis dini hari kemarin.
NEGARA, NusaBali - Serangkaian mencairkan suasana jelang Pemilu 2024, Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto menggelar Lomba Burung Berkicau Piala Kapolres Jembrana Tahun 2024, Minggu (28/1). Lomba di halaman Mapolres Jembrana ini diramaikan ratusan peserta lokal hingga luar Bali. Lomba ini juga dijadikan momen oleh Kapolres meluncurkan motto Layanan SPKT 'Siulan Murai Batu'.
NEGARA, NusaBali - Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto menggelar Jumat Curhat di Pondok Pesantren Miftahul Hikmah, Desa Cupel, Kecamatan Negara, Jembrana, Jumat (26/1). Dalam acara tersebut, warga berharap agar pihak kepolisian memberi perhatian ekstra terhadap peredaran narkoba yang semakin meresahkan.
NEGARA, NusaBali - Satuan Reserse Narkoba (Sat Resnarkoba) Polres Jembrana mengungkap 3 kasus penyalahgunaan narkotika jenis shabu pada awal 2024 ini. Dalam pengungkapan tersebut, polisi membekuk 4 orang tersangka, termasuk seorang oknum pegawai kontrak Pemkab Jembrana yang diamankan pada Sabtu (20/1) malam.
NEGARA, NusaBali - Dua pelaku spesialis pencuri ternak bebek dan babi di Kabupaten Jembrana berhasil diringkus jajaran Polres Jembrana. Kedua pelaku tersebut adalah I Made Suartika alias Oleh, 39, asal Banjar Delod Pempatan, Desa Mendoyo Dangin Tukad, Kecamatan Mendoyo, dan I Putu Yoga Pratama, 22, asal Banjar Sebual, Desa Dangin Tukadaya, Kecamatan Jembrana.
NEGARA, NusaBali - Kapolres Jembrana AKBP Endang Tri Purwanto mengunjungi Rutan Kelas IIB Negara di Lingkungan/Kelurahan Baler Bale Agung, Kecamatan Negara, Jembrana, Jumat (19/1). Selain bersilaturahmi, Kapolres juga berkoodinasi terkait Pemilu 2024, terutama persiapan TPS khusus di rutan setempat.
NEGARA, NusaBali - Proses sortir dan pelipatan surat suara di gudang logistik KPU Jembrana di Gedung Auditorium, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, mendapat perhatian ekstra pihak Polres Jembrana. Selain penjagaan selama 24 jam, polisi pun memperketat pemeriksaan terhadap setiap orang yang beraktivitas di gudang logistik.
NEGARA, NusaBali - Perayaan malam tahun baru di Kabupaten Jembrana, Minggu (31/12) malam, berlangsung aman dan lancar. Acara yang dipusatkan di Gedung Ir Soekarno, Jalan Sudirman, Kelurahan Dauhwaru, Kecamatan Jembrana, tersebut dihadiri ribuan masyarakat.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)