Tag: Ayu Pastika
Hanya berselang dua hari setelah pasangan Wayan Koster-Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati (Koster-Cok Ace) ditetapkan sebagai Calon Gubernur-Wakil Gubernur 2018-2023 terpilih hasil Pilgub Bali 2018, istri Cagub Wayan Koster yakni Ni Putu Putri Suastini bertemu istri Guberrnur Made Mangku Pastika, Ni Made Ayu Putri (Ayu Pastika), Selasa (10/7).
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan (TP PKK) Provinsi Bali menghadiri Kegiatan Workshop Busana Bali dan Modifikasi yang digelar serangkaian perhelatan Pesta Kesenian Bali (PKB) XL Tahun 2018, di Gedung Ksirarnawa, Taman Budaya Bali, Denpasar, Minggu (8/7).
Ketua Umum BK3S Provinsi Bali Nyonya Ayu Pastika mengajak masyarakat untuk memberikan perhatian kepada para lanjut usia (lansia).
Ketua BK3S Provinsi Bali Nyonya Ayu Pastika membuka Rapat Kerja BKKKS Provinsi Bali di Ruang Cempaka, Kantor Bappeda Litbang Provinsi Bali, Rabu (28/3).
Ayu Pastika sebagai penggagas cerita juga ikut tampil dan berperan sebagai penyanyi dengan membawakan beberapa lagu
Nyonya Ayu Pastika, istri Gubernur Bali Made Mangku Pastika, mengajak segenap siswa SD dari Kecamatan Sidemen, Karangasem, gemar makan ikan.
Ketua Tim Penggerak Peningkatan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Provinsi Bali, Ny Ayu Pastika, meraih penghargaan tingkat nasional karena kegigihannya dalam gerakan cegah kanker serviks (leher rahim) melalui program Inspeksi Visual dengan Asam Asetat (IVA) test.
Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Bali Ny Ayu Pastika minta pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) paham terhadap perkembangan selera pasar global agar tetap eksis dan mampu memenangkan persaingan.
Usulan agar Calon Gubernur Partai Golkar I Ketut Sudikerta ditandemkan dengan tokoh non kader akhirnya mendekati kenyataan.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
-
Tabanan 22 Dec 2024 Tanah Longsor Hantam Perumahan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.