Tag: Mobil Parkir
TABANAN, NusaBali - Kecelakaan lalulintas kembali terjadi di Tabanan, tepatnya Jalan di Jurusan Marga-Mengwi, Banjar Gunung Siku, Desa Peken Belayu, Kecamatan Marga pada Minggu (4/2). Seorang pemotor N Max nopol DK 6961 GAN I Wayan Andre Suputra menabrak kendaraan Suzuki Box nopol DK 8656 QE yang parkir di tepi jalan. Akibatnya, dia harus dilarikan ke rumah sakit karena luka robek di kepala.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
Nasional Plus 20 Jan 2025 Banjar Tangsel Gelar Upacara Metatah
-
-
Buleleng 18 Jan 2025 Buleleng Dapat Bantuan Guardrail 40 Meter
-
-
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Tradisi Makanan Bergizi, Bukan karena Gratis
UPAYA pemerintah untuk menyediakan makan gratis patut diacungi dua jempol. Tujuannya, meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya kelompok rentan seperti anak-anak, lansia, dan masyarakat miskin.