Tag: Anjing
Vaksinasi rabies untuk HPR ini dilaksanakan dengan harapan dapat mendukung terciptanya kesehatan hewan berkelanjutan di Kota Denpasar.
Kasus gigitan yang muncul tahun ini didominasi wilayah Buleleng tengah dan timur.
GIANYAR, NusaBali
Program Desa Bali Kerthi Sejahtera (DBKS) dicanangkan Gubernur Bali Wayan Koster, Sabtu (16/10), disambut hangat oleh pelbagai kalangan, termasuk Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PHDI) Cabang Bali.
Jangan pernah menganggap remeh setiap luka goresan ataupun cakaran Hewan Penular Rabies (HPR).
MANGUPURA, NusaBali
Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Badung, belum lama ini membuka pelayanan kesehatan hewan Mangupura Vet Care, di Puspem Badung.
Jumlah tim vaksinator sebelumnya 20 tim, sekarang hanya 4 tim, sehingga pergerakan melambat.
DENPASAR, NusaBali.com - Kasus orang digigit anjing yang terinfeksi rabies masih ditemukan di Bali. Pada April 2021, seekor anjing liar menyerang lima warga di Desa Tihingan, Kabupaten Klungkung.
GIANYAR, NusaBali
UPTD Pusat Kesehatan Hewan (Puskeswan) Wilayah III Kabupaten Gianyar melakukan Vaksinasi Rabies, Pengobatan dan Sosialisasi Rabies, di Banjar Tempekan Palekan, Desa Batubulan, Kecamatan Sukawati, Gianyar, Jumat (24/9).
MANGUPURA, NusaBali
Seorang krama Banjar Kayu Tulang, Desa Canggu, Kecamatan Kuta Utara, Badung, I Ketut Widanta, 45, mendadak jadi buah bibir setelah foto aktivitasnya viral di media sosial.
NEGARA, NusaBali
Dinas Pertanian dan Pangan (PP) Jembrana bekerjasama dengan Yayasan Seva Buana dan Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) Komisariat Jembrana, kembali menggelar layanan sterilisasi dan vaksinasi hewan penyebar rabies (HPR) di Balai Lingkungan Tinyeb, Kelurahan Banjar Tengah, Kecamatan Negara, Jumat (13/8).
NEGARA, NusaBali
Dinas Pertanian dan Pangan (PP) Jembrana bekerja sama dengan Yayasan Seva Buana dan Perhimpunan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) Komisariat Jembrana, menggelar layanan sterilisasi hewan penular rabies (HPR) di Balai Banjar Tegalasih, Desa Batuagung, Kecamatan Jembrana, Jembrana, Kamis (12/8).
BANGLI, NusaBali
Seorang bocah 6 tahun dan anak umur 12 tahun digigit anjing rabies di Banjar Sideparna, Desa Yangapi, Kecamatan Tembuku, Bangli, Rabu (14/7).
BANGLI, NusaBali
Seorang warga Banjar Tampuagan, Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku, Bangli dilaporkan digigit anjing liar yang terpapar rabies.
GIANYAR, NusaBali
Cokorda Gde Agusnawa, Kepala Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah (KPAD) Kabupaten Gianyar.
GIANYAR, NusaBali
Tim vaksinasi anjing dari Dinas Pertanian dan Peternakan Gianyar kini mulai memvaksin anjing di desa penyangga atau desa tetangga yang dinyatakan desa positif rabies.
NEGARA, NusaBali
Kasus anjing rabies kembali ditemukan di Desa Batuagung, Kecamatan Jembrana, Jembrana.
Enam korban terdiri dari 2 orang dewasa termasuk pemilik anjing, dan 4 anak-anak termasuk anak si pemilik anjing.
Jumlah tersebut baru menyasar 20 persen dari target vaksinasi anti rabies tahun 2021. Populasi anjing di Denpasar diperkirakan sebanyak 89.796 ekor.
TABANAN, NusaBali
Selain menggencarkan vaksinasi Covid-19, Kabupaten Tabanan juga menggenjot vaksinasi anti rabies (VAR).
MANGUPURA, NusaBali
Kabupaten Badung menggencarkan vaksinasi rabies di setiap kecamatan. Hal ini dilakukan mengingat sebagai daerah pariwisata, lalu lintas orang, barang, dan hewan cukup tinggi baik antar kabupaten, provinsi maupun lintas negara, sehingga berpotensi menyebarkan penyakit rabies.
Topik Pilihan
-
Denpasar 27 Nov 2024 KPU Denpasar Musnahkan 4.770 Surat Suara
-
Badung 27 Nov 2024 Bupati: Audit Wajib untuk Semua LPD
-
Badung 27 Nov 2024 Antisipasi Banjir Saat Musim Hujan
-
Denpasar 26 Nov 2024 Distribusi Logistik Pilkada Dikawal Polisi
-
-
-
-
-
Berita Foto
Peringatan Hari Guru
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Perang Abadi
Sang dhiramrih ayuddha rana tapabrata makalaga wirasadripu Lagy abyuha samadhitattwaguna wahana nira karunadidharana Sanmudra dhwaja singhanada japamantra waradhanuh acintyabhawana Bodhijnana sarottamanhilanaken ripu makaphala dharmasunyata. (Kunjarakarna Dharmakathana, 1.1)