Tag: Dewi Ayu Agung Kurniayanti
Kalau PON sebelumnya, saya dapat perunggu di nomor 400 meter. Jadi, kini fokus ke nomor tersebut meraih emas. Saat ini, persiapan nyaris menyentuh angka 100 persen dan tinggal mengikuti kejuaraan saja.
JAKARTA, NusaBali - Atlet atletik Bali, Dewi Ayu Agung Kurniayanti bertekad kembali tembus Pelatnas. Karena itu, dia akan menggunakan PON 2024 Aceh-Sumatera Utara untuk unjuk diri agar masuk Pelatnas lagi. Anak kedua dari empat bersaudara itupun mematok target meraih juara atau medali emas.
Topik Pilihan
-
Denpasar 24 Dec 2024 Polisi Perketat Pengamanan Pintu Masuk Bali
-
-
-
-
Buleleng 23 Dec 2024 137 Personel Dikerahkan Amankan Nataru
-
-
Denpasar 23 Dec 2024 Denpasar Dikepung Belasan Bencana Alam
-
Denpasar 23 Dec 2024 Bapenda Denpasar: Tak Ada Kenaikan PKB
-
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.