Tag: Desa Wisata
Ada kecenderungan menjadikan dewi sebagai tujuan incentive.
DENPASAR, NusaBali - Tiga desa wisata (dewi) Bali yang lolos 75 besar nominasi Anugrah Desa Wisata Indonesia(ADWI) 2023 kini menunggu ‘kejutan’ dari Kemenparekraf, apakah mampu merengkuh ADWI, atau hanya sampai di 75 besar saja.
DENPASAR, NusaBali - Tiga desa wisata di Bali yang masuk dalam 75 besar sebagai nominasi penerima Anugrah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2023 segera dinilai. Penilaian langsung dilakukan oleh Tim ADWI Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparkeraf) dan juri.
Hunian kamar di Desa Wisata Munduk, Kecamatan Banjar, Buleleng, mencapai 50–60 persen untuk wisman, dan sekitar 30 persen wisdom.
DENPASAR, NusaBali - Kepala Dinas Pariwisata Kota Denpasar M A Dezire Mulyani mengatakan Desa Wisata Serangan merupakan salah satu desa wisata yang potensial dikembangkan di Kota Denpasar. Apalagi posisinya sangat strategis karena dekat dengan keberadaan KEK Kura Kura Bali.
Ada sejumlah pura seperti Pura Sakenan, Pura Susuna Wadon, Pura Pura Dalem Cemara, hingga Masjid Assyuhada.
Diharapkan dengan kekhasan yang dimiliki, masing-masing dewi punya kekuatan.
JAKARTA, NusaBali
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno siap memulai visitasi atau kunjungan 75 besar desa wisata yang telah lolos proses kurasi dalam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2023, pada bulan terakhir Maret 2023.
Dewi di Bali sangat potensial, mulai karakteristik alam pedesaan dan keunikannya.
DENPASAR,NusaBali
Ter-input dalam ‘big data’Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparkeraf) Desa Wisata Munggu berharap bisa semakin berbenah.
DENPASAR,NusaBali
Kunjungan ke desa wisata saat ini tengah menurun. Terutama kunjungan wisatawan domestik (wisdom).
DENPASAR,NusaBali
Sebanyak 70 dari 238 desa wisata di Bali yang mengikuti Anugrah Desa Wisata Indonesia (ADWI) Tahun 2023, sedang menunggu hasil asesmen dari Pusat, yakni dari Kemenparkeraf.
Dinas Pariwisata Provinsi Bali terus melakukan pembinaan terhadap desa wisata di Bali yang kini tercatat 230 desa wisata dengan karakteristik masing-masing.
SINGARAJA, NusaBali
31 desa wisata (dewi) di Kabupaten Buleleng mengikuti ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) tahun 2023, digelar Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) RI.
MANGUPURA, NusaBali.com – Desa Carangsari di Kecamatan Petang, Kabupaten Badung maju kembali dalam ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) tahun 2023.
BANGLI, NusaBali.com –Kabupaten Bangli terkenal dengan berbagai tempat wisata menarik, menyuguhkan pemandangan yang sangat indah, salah satunya adalah Desa Penglipuran yang terkenal dan diakui sebagai Desa Terbersih di dunia. Namun siapa sangka di Desa Penglipuran terdapat kafe tersembunyi dengan beragam tanaman hias.
DENPASAR,NusaBali
Forum Komunikasi Desa Wisata (Forkom Dewi) Bali mendorong desa wisata- desa wisata yang ada di Bali untuk mengikuti kontestasi dalam Anugrah Desa Wisata Indonesia(ADWI) tahun 2023.
SINGARAJA, NusaBali Konsisten mengelola dan mengembangkan wisata berbasis masyarakat, Desa Wisata (Dewi) Pemuteran di Kecamatan Gerokgak, Buleleng, mendapatkan penghargaan tingkat ASEAN.
MANGUPURA, NusaBali
Keberadaan desa wisata di Kabupaten Badung belum banyak menarik minat wisatawan untuk datang berkunjung.
Topik Pilihan
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
-
-
-
-
-
Badung 21 Nov 2024 Cegah Abrasi, Penataan Dimulai Desember
-
-
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Dari Jagadhita menuju Moksa
Sarvadharmān parityajya mām ekaṁ śaraṇam vraja, Aham tvām sarvapāpebhyo mokṣayiṣyāmi mā śucah. (Bhagavad Gita, 18. 66)