Tag: Manager DTW Jatiluwih
TABANAN, NusaBali - Manajemen Daya Tarik Wisata (DTW) Jatuliluwih, Tabanan, merancang penjualan kredit karbon. Rancangan serangkaian mengarahkan pertanian ramah lingkungan ini akan digarap melalui kerja sama dengan lembaga asing dari Australia.
TABANAN, NusaBali - Daya Tarik Wisata (DTW) Jatiluwih di Desa Jatiluwih, Kecamatan Penebel, Tabanan, akan menerapkan pembayaran non tunai. Persiapan itu telah dilakukan melalui kerja sama dengan pihak ketiga yakni PT Mitra Kasih.
TABANAN, NusaBali - Manajemen Daya Tarik Wisata (DTW) Jatiluwih, Tabanan, akan menggelar festival pada 6 - 7 Juli 2024. Festival digelar sebagai bagian dari menggenjot peningkatan kunjungan wisatawan, terutama wisatawan domestik (wisdom).
Ada sejumlah kegiatan yang disuguhkan, mulai dari melepas burung, mengunjungi persawahan hingga sejumlah aktivitas kegiatan adat dan budaya yang berkaitan dengan subak.
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.