Tag: Malaysia Masters
JAKARTA, NusaBali - Pasangan ganda campuran bulutangkis Indonesi, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari gagal juara Malaysia Masters 2024, setelah di final kalah dari wakil tuan rumah Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie, 21-18, 21-19 dalam tempo 48 menit, di Lapangan 1 Axiata Arena, Kuala Lumpur, Minggu (26/5).
JAKARTA, NusaBali - Ganda campuran Indonesia, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari melaju ke final Malaysia Masters 2024, usai menundukkan pasangan Denmark, Mathias Christiansen/Alexandra Boje, 2-1 (26-24, 14-21, 21-18), di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Sabtu (25/5). Di final, Rinov/Pitha akan menantang ganda andalan tuan rumah Malaysia, Soon Huat Goh/Shevon Jemie Lai, Minggu.
JAKARTA, NusaBali - Ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari menjadi satu-satunya wakil Indonesia di babak semifinal Malaysia Masters 2024. Hal itu menyusul kemenangan Rinov/Pitha atas kompatriotnya Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja, 21-9, 18-21, 21-8, di laga perempatfinal di Kuala Lumpur, Jumat (24/5).
Topik Pilihan
-
-
-
Badung 25 Nov 2024 Masa Tenang, Ratusan APK di Badung Diturunkan
-
Badung 25 Nov 2024 Bandara Ngurah Rai Tambah Rute Penerbangan
-
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
Berita Foto
Sosialisasi Pilkada 2024 bagi Disabilitas
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.