Tag: Diduga Aniaya Warga
Badung
03 Jun 2024 07:55
MANGAPURA, NusaBali - Warga Negara Asing (WNA) diduga menganiaya seorang pemuda di sebuah minimarket di kawasan Legian, Kecamatan Kuta. Diduga bule itu tak terima setelah diminta memindahkan kendaraannya, lantaran menghalangi kendaraan pemuda yang jadi korban pengeniayaan. Akibat penganiayaan itu, korban mengalami luka-luka.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
-
Buleleng 31 Dec 2024 Tunggakan Air Bersih Capai Rp 7 Miliar
-
-
Badung 31 Dec 2024 Pj Sekda Badung Sebut Pelaporan Terlambat
-
Berita Foto
Perayaan Tahun Baru 2025 di Pantai Mertasari
Penyebrangan Ketapang-Gilimanuk
Pergerakan wisatawan di Pelabuhan Sanur
Tolak PPN Naik
Nusa Ning Nusa
Nasib Sedih Tanah-tanah Bali
BELAKANGAN semakin banyak masalah menimpa Bali. Paling sering mendapat sorotan adalah perkembangan pariwisata yang begitu pesat tak terbendung, karena memang kesannya dibiarkan los.