Tag: BVRMA
Badung
21 Jun 2024 19:41
MANGUPURA, NusaBali.com - Bisnis pariwisata di Bali terus menggeliat, tak terkecuali di sektor agen villa rental dan manajemen. Ratusan vila pribadi, dari kelas standar hingga mewah, tersebar tak hanya di Bali dan Lombok, tetapi juga di beberapa negara lain. Akomodasi-akomodasi ini dikelola dan disewakan melalui agen-agen villa, memudahkan pemilik properti menjangkau pelanggan dan memaksimalkan keuntungan dari properti mereka.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.