Tag: DPRD Bangli
BANGLI, NusaBali - Partai Golkar memastikan diri merebut 5 kursi DPRD Bangli dari hasil rekapitulasi suara Pileg 2024. Namun sayangnya, 2 incumbent Partai Golkar I Ketut Sajibogo dan I Nengah reken diprediksi tumbang.
BANGLI, NusaBali - 10 rancangan peraturan daerah (ranperda) menjadi target pembahasan oleh DPRD Bangli selama tahun 2024. Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Bangli telah menetapkan program pembentukan peraturan daerah (Propemperda) tahun 2024.
BANGLI, NusaBali - Fenomena banyaknya lalat di wilayah Kintamani, Bangli menjadi perbincangan di media sosial. Anggota DPRD Bangli pun menyoroti fenomena lalat di wilayah Kintamani ini. Dinas terkait diharapkan melakukan langkah konkrit dalam menangani kondisi ini.
Tenaga pengabdi ini terdiri dari dokter, bidan, perawat, tenaga kesehatan lingkungan, farmasi, manajemen, tenaga IT, dan lainnya.
BANGLI, NusaBali - DPRD Kabupaten Bangli menggelar rapat paripurna secara maraton, Kamis (14/12). DPRD ini mengajukan dua Ranperda inisiatifnya.
BANGLI, NusaBali - Pemkab Bangli bersama masyarakat menggelar upacara Nangluk Merana digelar di Catus Pata, Kelurahan Kawan, Kecamatan Bangli, pada Tilem Sasih Kenam, Selasa (12/12). Upacara ini untuk memohon keselamatan di musim pancaroba saat ini.
BANGLI, NusaBali - DPRD Bangli menetapkan dua Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) menjadi Perda, pada Senin (27/11). Perda tersebut, tentang Kabupaten Layak Anak (KLA) dan tentang Ranperda Pengarusutamaan Gender.
BANGLI, NusaBali - Dua Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) diajukan eksekutif saat Sidang Paripurna DPRD Bangli, Senin (20/11). Dua ranperda dimaksud, Ranperda tentang Kabupaten Layak Anak (KLA) dan Ranperda tentang Pengarusutamaan Gender.
BANGLI, NusaBali - Apel peringatan gugurnya Kapten TNI AA Gede Anom Mudita ke-76 tahun 2023 digelar di Tugu Pahlawan Penglipuran, Kelurahan Kubu, Kecamatan Bangli, Senin (20/11). Apel dipimpin Bupati Bangli Sang Nyoman Sedana Arta.
BANGLI, NusaBali - Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) APBD Kabupaten Bangli tahun 2024 disahkan, Senin (20/11), melalui Rapat Paripurna dipimpin Ketua DPRD Bangli I Ketut Suastika. Suastika didampingi Wakil Ketua Nyoman Budiada dan Komang Carles, di ruang rapat kantor DPRD Bangli.
Tidak perlu ada imbauan kepada anggota DPRD. Kewajiban negara menjadi nomor satu, baru kepentingan yang lain.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Bali mengumumkan Daftar Calon Tetap (DCT) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Bangli untuk Pemilu 2024.
BANGLI, NusaBali - DPRD Bangli menetapkan lima Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) menjadi perda (peraturan daerah), Rabu (18/10).
Panel berfungsi hanya 20 unit sehingga pendapatan semakin turun dan tidak mampu menutupi operasional.
BANGLI, NusaBali - DPRD Bangli dan eksekutif berhasil menetapkan dan mengesahkan draft Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (PDRD) Bangli menjadi perda. Penetapan ini melalui Rapat Paripurna DPRD Bangli di kantor setempat, Jumat (13/10).
BANGLI, NusaBali - Fraksi di DPRD Bangli menyampaikan pemandangan umum terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Bangli tahun anggaran 2024 dan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah pada Selasa (11/10).
BANGLI, NusaBali - Dua rancangan peraturan daerah (Ranperda) kembali diajukan Pemkab Bangli melalui Rapat Paripurna DPRD Bangli, Selasa (10/10).
BANGLI, NusaBali - Menanggapi anjlok harga bawang merah, Anggota DPRD Bangli Gede Tindih meminta Pemkab Bangli membuat terobosan untuk mengatasi persoalan yang dihadapi oleh para petani bawang. Saat ini harga bawang merah ditingkat petani Rp 5.000 - Rp 6.000 per kilogram.
BANGLI, NusaBali - Rapat paripurna kembali digelar di Kantor DPRD Bangli, Jumat (22/9). Rapat paripurna beragendakan Pemandangan Umum Fraksi DPRD terhadap empat Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) yang diserahkan Pemkab Bangli.
BANGLI, NusaBali - DPRD Bangli menggelar rapat paripurna dengan agenda Penyampaian Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) di Gedung DPRD setempat, Kamis (21/9). Dalam rapat tersebut, Bupati Bangli Sang Nyoman Sedana Arta menyampaikan empat buah ranperda.
Topik Pilihan
-
-
-
Buleleng 23 Nov 2024 APBD Buleleng 2025 Ketok Palu
-
-
Badung 23 Nov 2024 Titik Rawan Banjir di Kutsel Dipetakan
-
Badung 23 Nov 2024 UMK 2025 Dibahas Awal Desember
-
Denpasar 22 Nov 2024 Pj Gubernur Sebut Tidak Disetujui DPRD
-
-
Denpasar 22 Nov 2024 Bawaslu Rekomendasikan Penurunan APK
Berita Foto
Bus Wisatawan Terdampak Erupsi Lewotobi
Wisatawan dari Labuan Bajo Tiba di Bali
Pameran Produk UMKM Unggulan Bali
Taman Pancing
Nusa Ning Nusa
Saat ‘Omon-omon’ Diabaikan, Bali Kehilangan Jiwanya
‘OMON-OMON’ adalah tradisi musyawarah yang sudah lama berkembang dalam masyarakat Bali, khususnya di tingkat desa adat.