Tag: Piala Asia U-23
Saya sangat bahagia. Saya merasa baik. Namun di sisi lain, ini ada rasa berat. Bagaimana pun, pertandingan harus ditentukan. Karena saya saat ini pelatih Indonesia, saya melakukan yang terbaik bagi Indonesia.
DOHA, NusaBali - Kapten tim nasional U-23 Jepang Joel Chima Fujita mengungkapkan kekhawatiran terhadap kepemimpinan wasit menjelang laga perempat-final lawan tuan rumah Qatar di Piala Asia U-23. Namun pada laga Kamis (25/4) malam WITA itu, dianggap Fujita sebagai laga penuh tantangan.
JAKARTA, NusaBali - Pelatih tim nasional Indonesia U-23 Shin Tae-yong mengakui perasaannya berat karena harus menghadapi negaranya sendiri, saat Tim Garuda Muda akan bertemu Korea Selatan (Korsel) di perempat final Piala Asia U-23 2024, Kamis (25/4) malam setempat atau Jumat (26/4) dini hari.
JAKARTA, NusaBali - Timnas Indonesia U-23 tampil luar biasa di laga terakhir fase Grup Piala Asia U-23 melawan Jordania. Marcelino Ferdinand dan kawan-kawan memantapkan langkahnya ke babak 8 besar dengan kemenangan telak atas Jordania 4-1.
DOHA, NusaBali - Pemain Timnas U-23 Nathan Tjoe A-On langsung kembali ke klubnya, SC Heerenveen, Belanda, usai mengantarkan Indonesia ke perempatfinal Piala Asia U-23 2024.
JAKARTA, NusaBali - Tim nasional (Timnas) Indonesia U-23 memastikan tiket perempat final Piala Asia U-23 Tahun 2024, setelah menghantam Yordania dengan kemenangan 4-1, pada pertandingan terakhir Grup A di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Minggu (21/4) malam.
DOHA, NusaBali - Uzbekistan mengikuti jejak Vietnam lolos ke perempatfinal usai menggilas Kuwait 5-0, pada laga kedua Grup D Piala Asia U-23 2024 di Stadion Al Janoub, Al Wakrah, Minggu (21/4) dinihari WITA.
DOHA, NusaBali - Timnas Jepang U-23 dan Korea Selatan U-23 memastikan diri lolos ke perempatfinal Piala Asia U-23, usai mengalahkan lawan-lawannya dalam laga kedua Grup B. Arab Saudi juga lolos ke perempatfinal, usai menggilas Thailand 5-0 dalam laga kedua grup C.
DENPASAR, NusaBali - Timnas U-23 Indonesia butuh hasil imbang untuk lolos babak delapan besar Piala Asia U-23, saat menjalani laga hidup mati melawan Yordania U-23, dalam matchday kedua Grup A di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha, Minggu (21/4) malam Wita.
JAKARTA, NusaBali - Pelatih timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong (STY) memaparkan tiga faktor kunci kemenangan 1-0 atas Australia U-23 pada laga kedua Piala Asia U-23 2034 Qatar Grup A, di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Kamis (18/4) malam.
JAKARTA, NusaBali - Ivar Jenner sudah bisa bermain untuk Timnas U-23 Indonesia kontra Timnas U-23 Yordania di Piala Asia U-23. Namun, Ramadhan Sananta masih akan absen dan kena denda Rp 16 juta.
DENPASAR, NusaBali - Gol tunggal Komang Teguh Trisnanda,22, saat Timnas Indonesia U-23 mengalahkan Timnas Australia U-23 pada laga lanjutan Piala Asia U-23 Tahun 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar pada, Kamis (18/4) malam menjadi kebanggaan tersendiri bagi sang ayah Nyoman Mertajiwa. Merta Jiwa mengaku terus memberikan support dan motivasi bagi Komang Teguh melalui pesan singkat WhatsApp sebelum turun tanding.
Timnas Indonesia U-23 tinggal menyisakan satu laga lagi di grup A, duel terakhir adalah Indonesia vs Yordania yang berlangsung pada, Minggu (21/4) mendatang
DOHA, NusaBali - Timnas Indonesia U-23 akan berhadapan dengan Australia U-23 pada matchday kedua Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Nasser, Doha, Qatar, Kamis (18/4) malam. Laga Indonesia vs Australia ini dimainkan mulai pukul 20.00 WIB atau 21.00 Wita dan bisa disaksikan langsung di di RCTI.
DOHA, NusaBali - Timnas Indonesia U-23 takluk 0-2 dari tuan rumah Qatar, pada pertandingan pertamanya di Grup A Piala Asia U-23 2024, di Stadion Jassim bin Hamad, Doha, Qatar, Senin (15/4) malam.
JAKARTA, NusaBali - Pelatih tim nasional Indonesia U-23 Shin Tae-yong menetapkan skuad final timnya yang berisi 23 pemain, untuk bertarung di Piala Asia U-23, Senin. Garuda Muda pada Minggu (14/4) mendapat tambahan kekuatan, setelah Nathan Tjoe-A-On dipastikan bergabung Timnas U-23.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.